SuaraSumsel.id - Komoditas cabai di Pasar Tradisional Perumnas Sako, Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) pada Senin, (24/10/22) mengalami penurunan yaitu cabai merah kriting Rp30 ribu per kilogram.
Salah satu pedagang di pasar tersebut bernama Saprial, dirinya menyebutkan bahwa harga beberapa komoditas cabai mengalami penurunan hingga hari ini.
“Cabai sudah mulai turun, cabai merah kriting Rp30 ribu per kilo, cabai burung Rp28 ribu per kilo, cabai rawit Rp30 per kilogram,” sebut Saprial.
Penurunan harga cabai dikatakan Saprial sudah terjadi sejak satu pekan dan daya beli masyarakat hingga saat ini masih stabil.
Baca Juga: 30 Pop Up Booth Produk Ekraf Hadir di Program Beli Kreatif Sumsel
“Daya beli masyarakat ya segitu-gitu aja, biasanya kalau harganya turun karena panennya yang berlimpah tapi mau harganya naik mau turun kebutuhan masyarakat tetap sama,” lanjutnya.
Selain komoditas cabai, bawang merah (bamer) dan bawang putih (baput) dikatakan Saprial juga mengalami penurunan.
“Kalau bawang merah Rp30 per kilogram dan bawang putih Rp28 per kilogram ini harga bawang stabil sudah beberapa hari,” katanya.
Komoditas harga cabai mengalami penurunan drastis, harga sayuran seperti tomat dan buncis mengalami naik turun.
“Tomat dan buncis yang naik turun, kalau buncis harganya hari ini Rp16 ribu per kilogram dan tomat Rp12 ribu per kilogram. Harganya naik turun tergantung dari pasar Induk, kalau barangnya sedikit sudah pasti harganya naik,” kata salah satu pedagang sayuran di pasar tradisional Perumnas Sako Palembang, Rumadi.
Baca Juga: Menarik Diteliti, 8 Bunga Raflesia Mekar Berdekatan di Hutan Lahat Sumsel Tahun Ini
Disamping harga tersebut, saat ini terpantau harga komoditas beras masih menjadi salah satu bahan pokok yang mengalami kenaikan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
30 Pop Up Booth Produk Ekraf Hadir di Program Beli Kreatif Sumsel
-
Kebutuhan Terus Meningkat, Warga Palembang Cenderung Jual Emas Meski Harga Turun
-
Lima Jenis Obat Sirop Penurun Panas Ditarik Dari Apotik di Palembang
-
Menarik Diteliti, 8 Bunga Raflesia Mekar Berdekatan di Hutan Lahat Sumsel Tahun Ini
-
Palembang Dimekarkan Jadi Dua: Palembang Seberang Ulu, Palembang Seberang Ilir
Tag
- # Harga Sembako di Palembang
- # Harga Sembako di Palembang naik
- # Harga Sembako di Sumsel
- # Daftar Harga Sembako
- # Harga sembako di Sumsel tinggi
- # Harga sembako di Palembang melambung
- # harga sembako
- # Harga sembako sumsel
- # harga sembako naik
- # kenaikan harga sembako
- # update harga sembako terbaru
- # palembang
- # sumsel
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Murah Tipe SUV Mei 2025: Harga Setara Motor, Pajak Murah, Perawatan Mudah
- 10 Mobil Bekas di Bawah Rp100 Jutaan: Kabin Lapang, Keluaran Tahun Tinggi
- Ogah Ikut Demo Besar-besaran Ojol di Jakarta 20 Mei, KBDJ: Kami Tetap Narik Cari Rezeki!
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Promo Minuman Alfamart: Teh, Jahe, Es Tarik, dan Boba Taro Harga Miring!
-
Bukan Ikan Tongkol! Dinkes PALI Ungkap Penyebab Keracunan Massal Setelah Santap MBG
-
Bukan Ditolong! Truk Bawa Sembako Kecelakaan di Banyuasin Malah Dijarah, Sopir Kabur
-
Dimulai Hari Ini, Berikut Tahapan Lengkap Pendaftaran SPMB SD dan SMP Palembang 2025
-
Jangan Lewatkan! DANA Kaget Hari Ini Buka Lagi, Klaim Sebelum Habis