SuaraSumsel.id - Farhat Abbas terus-terusan menjadi serangan netizen karena membahas rumah tangga Lesti Kejora dan Rizky Billar. Farhat Abbas mengungkapkan Lesti Kejora juga mendapatkan keuntungan dari kepopulerannya sebagai penyanyi dangdut mengenal Rizky Billar.
"Karena dia (Lesti) mendapat suatu proses sebagai bintang, dia dari kampung terus viral. (Mungkin viral) dari kampung atau karena keromantisannya dulu," ujarnya dilansir dari Youtube Uya Kuya TV, Kamis (13/10/2022).
Ia pun tidak yakin seorang Rizky Billar bertindak kasar pada sang istri.
Farhat Abbas justru menyinggung soal fisik Lesti Kejora yang tidak cantik dan berbeda dengan Rizky Billar yang tampan.
"Tidak (yakin Rizky Billar melakukan KDRT). Kita terang-terangan aja lah, si Billar ini kan ganteng. Nah, kalau Lesti ini kategorinya biasa-biasa aja, tidak cantik sekali, ya sekali-kali aja kelihatan cantik," ujar Farhat Abbas
Tak hanya itu, Farhat Abbas pun mengingatkan bahwa pertengkaran rumah tangga ini biasa dan tidak perlu ada orang lain yang ikut campur.
"Sudahlah yang namanya rumah tangga itu biasa malam ribut, pagi matahari terang sudah kembali normal. Jadi, enggak perlu ada yang ikut campur di sini," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Lesti Kejora Damai Dengan Rizky Billar, Warganet : Pranknya Lebih Keren dari Baim Wong
-
Isa Zega Nostalgia, Posting Foto Jadul Rizky Billar: Iky Dulu Itu Jauh Lebih Cakep
-
Sambil Tahan Tangis, Perempuan dari Masa Lalu Billar Ini Datang Beri Support
-
Singgung Perempuan Bucin Goblok, Dinar Candy Sindir Lesti Kejora?
-
Wanita Cantik Ini Mengaku Diajak Cipika-Cipiki oleh Rizky Billar di Belakang Lesti Kejora
Terpopuler
- 1 Detik Pascal Struijk Resmi Jadi WNI, Cetak Sejarah di Timnas Indonesia
- Pemain Arsenal Pilih Bela Timnas Indonesia Berkat Koneksi Ayahnya dengan Patrick Kluivert?
- Pelatih Belanda Dukung Timnas Indonesia ke Piala Dunia: Kluivert Boleh Ambil Semua Pemain Saya
- Setajam Moge R-Series, Aerox Minggir Dulu: Inikah Wujud Motor Bebek Yamaha MX King 155 Terbaru?
- Pemain Keturunan Rp17,38 Miliar Pilih Curacao: Naturalisasi Timnas Indonesia Sulit
Pilihan
-
Data Pribadi RI Diobral ke AS, Anak Buah Menko Airlangga: Data Komersil Saja!
-
Rafael Struick Mandul, Striker Lokal Bersinar Saat Dewa United Gilas Klub Malaysia
-
5 Rekomendasi HP Murah Chipset Snapdragon Kuat untuk Gaming, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
6 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED untuk Gaming, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Vietnam Ingin Jadi Tuan Rumah Piala Dunia, Tapi Warganya: Ekonomi Aja Sulit!
Terkini
-
Adidas Samba: Dari Lapangan Hijau ke Puncak Tren Fashion, Kenapa Semua Orang Menggilainya?
-
Lebih dari Sekadar Sepatu Lari: Transformasi Asics Gel NYC dari Track ke Dunia Catwalk
-
New Balance 550: Kebangkitan Ikon Basket Lawas yang Kini Jadi Raja Streetwear Dunia
-
Bank Sumsel Babel Borong 2 Penghargaan dari BP Tapera, Bukti Komitmen di Sektor Perumahan
-
Ratu Sinuhun Diusulkan Pahlawan Nasional, Warga Palembang Bentangkan Kain 1.000 Tanda Tangan