SuaraSumsel.id - Penampilan Rizky Billar pakai baju oranye alias baju tahanan dikomentari netizen. Usai menjadi tersangka, Rizky Billar resmi ditahan atas kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) pada istrinya, Lesti Kejora.
Baju oranye yang dikenakan Billar langsung jadi sorotan. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Endra Zulpan menyebut bahwa Rizky Billar ditahan selama 20 hari ke depan. Rizky Billar pun dihadirkan saat polisi mengumumkan penahanannya, Kamis (13/10/2020). Wajahnya tampak lesu, ayah satu anak ini sudah memakai baju tahanan warna oranye.
Penahanan Rizky Billar menuai beragam komentar dari warganet. Banyak akun gosip kemudian membagi momen Rizky Billar menggunakan baju tahanan tersebut.
Banyak yang menyentil penampilan Billar pakai baju oranye sudah persis brand ambassador e-commerce ternama.
Baca Juga: Penetapan Tersangka Rizky Billar Kembali Panaskan Perseteruan Hotman Paris vs Hotma Sitompul
Tidak sedikit yang mencibir baju oranye Rizky Billar dari brand mahal yang mana.
"Mana baju Gucci-nya papa bi?" cibir akun @mine.yoongiii.
"Itu di punggung logo Gucci gede sis, model new arrival yang lagi laris," sahut akun @margaretha_elsoin.
"Tuh baju oranye merek Gucci atau Balenciaga?" tulis akun @uttyw.
Ada juga yang mempertanyakan kemewahan Rizky Billar selama ini.
Baca Juga: Gudang Simpan BBM di Sumsel Kembali Terbakar, Menjalar ke Rumah Warga
Ada juga warganet yang menyoti wajah lesu Rizky Billar.
"Mana muka garangnya kak, kok liat bawah sih," ujar akun @cipacapapa.
"Ah mukanya kurang arogan," komentar akun @listukova.
Rizky Billar ditetapkan sebagai tersangka sejak Rabu (13/10/2022). Billar dicecar hingga 38 pertanyaan sehingga harus menginap di kantor polisi.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Rizky Billar dilaporkan Lesti Kejora atas KDRT pada 28 September 2022. Disebutkan bahwa Billar telah sepuluh kali melakukan tindak kekerasan pada sang istri.
Berita Terkait
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
-
Sebelum Mualaf, Ruben Onsu Banyak Belajar Islam Versi Perempuan dari Lesti Kejora
-
Bernuansa Serba Pink, Harris Vriza Resmi Tunangan dengan Haviza Devi
-
Mualaf, Ruben Onsu Ungkap Sosok Pedangdut yang Temani Berproses Kenali Islam
-
Kartika Putri dan Lesti Kejora Punya Andil Besar dalam Proses Mualafnya Ruben Onsu: Terima Kasih...
Tag
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Momen Haru 305 Lansia Indralaya Resmi Diwisuda, Ini Kisah di Baliknya
-
Helmy Yahya Resmikan AKKSI Sumsel: Misi Bangun Palembang Dengan Konten Positif
-
Cek Link Dana Kaget 15 April 2025! Saldo Gratis Cair, Bisa Langsung Bayar Listrik!
-
Sempat Gandeng RK, Kini Herman Deru Siapkan Rp100 Miliar Bangun Pasar Cinde
-
Pembelian Emas di Palembang Dibatasi, Harga Tembus Rekor Rp10,8 Juta per Suku