Tasmalinda
Selasa, 04 Oktober 2022 | 10:39 WIB
Suporter Sriwijaya FC gelar 1000 lilin, Sumsel Doakan Tragedi Stadion Kanjuruhan [Suara/Siti Umnah]

"Kami berharap untuk suporter kita ke depan jangan sampai terjadi lagi tragedi seperti ini dan ini menjadi pembelajaran kami," tutupnya.

Tidak hanya melibatkan tiga kelompok besar suporter Sriwijaya FC namun juga ada pihak kepolisian yang ikut mengawal aksi tersebut serta manajemen dari Sriwijaya FC sendiri.

Load More