
SuaraSumsel.id - Gaya blusukan Ketum DPP PDIP Puan Maharani dibandingkan dengan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dinilai memiliki magnit yang berbeda.
Pengamat Komunikasi dan Politik Jamiluddin Ritonga menilai ada perbedaan gaya blusukan keduanya. "Hanya baru-baru ini Puan intens melakukan blusukan," ujar Jamiluddin melansir wartaekonomi.com-jaringan Suara.com, Sabtu (1/10/2022).
Sebagian masyarakat memaknai manuver Puan hanya bagian meningkatkan popularitas dan elektabilitasnya. Ia pun menyinggung Puan yang terlihat melempar kaus dengan wajah muram.
![Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan membacakan puisi "Rakyat adalah Sumber Kedaulatan" karya WS Rendra dalam pagelaran perdana di Graha Bhakti Budaya, Pusat Kesenian Jakarta Taman Ismail Marzuki, Jakarta, Jumat (23/9/2022). [ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso/YU]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2022/09/24/36594-anies-baswedan-baca-puisi-pembukaan-graha-bhakti-budaya-taman-ismail-marzuki.jpg)
Akademisi dari Universitas Esa Unggul itu menyebut Anies sudah rutin melakukan blusukan selama menjabat gubernur.
Baca Juga: Lima Wilayah di Sumsel Alami Hari Tanpa Bayangan Hari Ini, Termasuk Palembang
"Akibatnya, Puan tidak akan memeroleh magnit mereka meski itu dilakukannya dengan frekuensi dan intensitas yang tinggi," ungkapnya. Namun, hal itu berbanding terbalik dengan apa yang dilakukan oleh Anies Baswedan.
"Saya lihat dia juga melakukannya dengan hati," ucapnya. Oleh karena itu, setiap Anies melakukan blusukan selalu mendapat respon yang luar biasa.
"Di sini Anies masih memeroleh magnit dari blusukan untuk meningkatkan popularitas dan elektabilitasnya," jelasnya.
Berita Terkait
-
Beredar Kabar Puan Maharani Disebut Menolak RUU Perampasan Aset, Cek Faktanya!
-
DPR Minta Pemerintah Gerak Cepat Stabilkan Harga Sembako Menjelang Lebaran
-
Bhima Yudhistira Jelaskan Pengaruh UU TNI Terhadap Anjloknya Ekonomi Indonesia
-
Emiten Milik Suami Puan Maharani Borong Saham SINI
-
CEK FAKTA: Puan Maharani Disebut Menolak RUU Perampasan Aset
Tag
Terpopuler
- CEK FAKTA: Diskon Listrik 50 Persen Berlaku Lagi, Periode Maret-April 2025
- Pembagian Port Grup Piala Dunia 2026 Dirilis, Ini Posisi Timnas Indonesia
- Masak Rendang 12 Kg, Penampilan BCL di Dapur Jadi Omongan
- Cruiser Matik QJMotor SRV 250 AMT Paling Digandrungi di Indonesia
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
Pilihan
-
Petaka Mees Hilgers: Cedera Jadi Kontroversi Kini Nilai Pasar Terus Turun
-
Potret Denny Landzaat Salam-salaman di Gereja Saat Lebaran 2025
-
Media Belanda: Timnas Indonesia Dapat Amunisi Tambahan, Tristan Gooijer
-
Jumlah Kendaraan 'Mudik' Tinggalkan Jabodetabek Tahun Ini Meningkat Dibandingkan 2024
-
PSSI Rayu Tristan Gooijer Mau Dinaturalisasi Perkuat Timnas Indonesia
Terkini
-
Tak Selesai dengan Adat! Kesultanan Palembang Tolak Tepung Tawar Willie Salim
-
Tol Palembang-Betung Terancam Ditutup? Polda Sumsel Beri Evaluasi
-
Sukacita Warga Meriahkan Open House Gubernur Sumsel Herman Deru di Momen Lebaran
-
Shalat Idul Fitri di Palembang Berlangsung Khusyuk di Bawah Langit Mendung
-
Ini Daftar Lokasi Salat Idul Fitri Muhammadiyah di Palembang, Cek Tempatnya