SuaraSumsel.id - Pernikahan Rosmanizar dan cucu Soekarno Didi Mahardika dikabarkan telah kandas. Belakangan Rosmanizar pun memiliki penampilan baru. Dia melepaskan jilbab setelah cerai dari Didi Mahardika.
Beberapa unggahan Instagram Story, konten kreator memperlihatkan rambut panjang yang sudah diwarnai cokelat. Dia pun memulai dengan mengucapkan permohonan maaf kepada netizen.
"Maafin aku kalau kalian melihat penampilanku seperti ini," kata Rosmanizar, Selasa (5/7/2022).
Tapi katanya, mantan istri Didi Mahardika tersebut memiliki alasan melakukan melepaskan hijabnya. Meski hal tersebut pun diakuinya bukan menjadi pembenar atas keputusannya tersebut.
"Memang semua ada alasannya. Tapi tidak menjadi pembenaran untuk aku," tuturnya.
Rosmanizar meminta waktu baginya menjalani proses tersebut seraya berharap bisa mendapat petunjuk dari Allah.
"Semoga kita mendapatkan hidayah selalu dari Allah," harap Rosmanizar.
Rosmanizar juga meminta siapapun untuk tidak menghakimi dirinya atas keputusan ini. Sebab seperti yang dibilang tadi, mantan istri Didi Mahardika itu tengah berproses.
"Please don't judge me. I love you bestie," ucapnya mengakhiri.
Baca Juga: BI Prediksi Inflasi Sumsel Terus Melaju Jelang Penghujung Tahun 2022, Penyebabnya Karena Ini
Tak lama setelah itu, warganet lantas melayangkan protes sekaligus mengatakan jika sosok Rosmanizar lebih cantik jika tetap berhijab.
"Lebih cantik pakai hijab ka," ucap salah satu warganet.
Dengan santai Rosmanizar menjawab, "besti-bestie ku, minta doanya ya agar aku bisa melewati proses ini."
Berita Terkait
-
Terungkap, Dekat dengan Cita Citata, Didi Mahardika dan Rosmanizar Sudah Cerai: Membuka Rahasia dapat Menghapus Marwah
-
Lepas Hijab setelah Cerai dari Didi Mahardika, Rosmanizar Minta Jangan Dihakimi
-
Cita Citata Pamit dari Instagram, Ada Hubungannya dengan Klarifikasi Rosmanizar?
-
Cerai dari Didi Mahardika, Rosmanizar Putuskan Lepas Hijab
-
Usai Ribut Cita Citata Jadi Pelakor, Rosmanizar Bongkar Status Pernikahannya dengan Cucu Soekarno
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
5 Cushion untuk Usia 40-an ke Atas agar Tidak Masuk ke Garis Halus
-
7 Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat agar Tetap Rapi Tanpa Nyumbat Pori
-
Pengertian Bilangan Cacah, Asli, Bulat, dan Rasional yang Sering Tertukar
-
Kasus Crazy Rich Haji Halim di Ujung Jalan, PN Palembang Siapkan Sidang Gugur Perkara
-
Pembinaan Usia Dini Berbuah Prestasi, Tim Basket Binaan PTBA Juara Galaxy Stars Rising Cup 2025