SuaraSumsel.id - Truk bak tangki terbuka pengangkut bahan bakar minyak (BBM) solar terbalik hingga menabrak tiga rumah di Jalan Lintas Tengah atau Jalinteng Sekayu-Lubuk Linggau, Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Rabu sekitar pukul 12.30 WIB.
Kepala Satuan Polisi Lalu Lintas Polres Musi Banyuasin AKP Sandi Putra, menyebabkan mobil dan rumah mengalami kebakaran. "Mobil bak terbuka itu bermerek Daihatsu Gran Max dan tiga rumah warga hangus terbakar," kata Kasatlantas AKP Sandi Putra saat dikonfirmasi melalui saluran telepon di Palembang.
Personel Satlantas dan Satreskrim Polres Musi Banyuasin saat ini masih melakukan olah tempat kejadian perkara untuk menyelidiki penyebab kecelakaan tersebut.
Mobil tersebut diduga hilang kendali hingga menabrak rumah warga, kemudian percikan apinya memicu kebakaran.
Melansir ANTARA, Dua rumah warga tersebut berada di sisi kanan jalan dan satu di kiri jalan dari arah Lubuk Linggau mengarah Kota Palembang.
"Belum bisa kami sampaikan sebab kami masih di lokasi saat ini. Mobil itu hangus terbakar hingga nomor polisinya tidak terlihat. Sementara itu, sopir mobil tersebut melarikan diri," kata AKP Sandi Putra.
Meski demikian, lanjut dia, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Api kebakaran sudah berhasil dipadamkan setelah kerahkan 5 unit mobil pemadam setempat.
Tag
Berita Terkait
-
Detik-Detik Lima Rumah di Jalinteng Sumsel Terbakar Akibat Ditabrak Truk Solar yang Terbalik
-
Nahas! Mobil Pengangkut BBM Tabrak Tiga Rumah Warga di Jalan Lintas Tengah Muba
-
Mobil Pengangkut BBM Tabrak 3 Rumah Warga hingga Terbakar di Musi Banyuasin, Sopir Kabur
-
Mobil Angkut BBM Tabrak 3 Rumah di Musi Banyuasin, Kebakaran Hebat Terjadi, Api Berkobar
-
Truk Angkut Solar Terbalik di Jalinteng Sumsel, Lima Rumah Berderet Terbakar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Pangkat Dua dan Akar Pangkat Dua: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal
-
UMKM Jadi Sorotan Global, Dirut BRI Bicara Keuangan Berkelanjutan di Davos
-
Operasi Hitung Bilangan Bulat Positif dan Negatif: Aturan Mudah yang Wajib Dikuasai
-
Usai Haji Halim Ali Wafat, Kejati Umumkan Status Kasus Tol Betung-Tempino
-
7 Fakta Prosesi Pemakaman Kemas Haji Abdul Halim Ali di Palembang