SuaraSumsel.id - Sebuah ambulans yang disebutkan membawa jenazah seorang warga nekat ingin berusaha menyebrangi dan melawan arus sungai yang deras.
Video mengenai ambulans ini beredar luas di media sosial hingga viral dan dikomentari ramai oleh netizen. Belakangan baru diketahui jika ambulans tersebut memang tengah membawa jenazah warga untuk dihantarkan ke rumah duka.
Dalam rekaman video itu juga terdengar suara tangisan histeris dari keluaga si jenazah.Mobil ambulans tersebut terpaksa melintasi aliran sungai karena sarana jembatan yang ada di daerah tersebut sangat minim hingga membuat mobil tidak bisa melitas.
Rekaman video yang pun ramai dikomentari netizen.
Baca Juga: Masyarakat dan Tokoh di Sumsel Doakan Buya Syafii Maarif: Beliau Teladan dan Guru Bangsa
Melansir Suara.com, video tersebut sudah diunggah pada Jumat (17/5/2022). Dalam unggahannya, akun tersebut menyebut mobil ambulans membawa jenazah dengan menyeberangi sungai.
"Mobil ambulans yang mengangkut jenazah nekat seberangi sungai, Rabu (25/5/2022). Perlahan-lahan mobil tersebut masuk ke dalam air dan bertarung dengan derasnya aliran sungai," tulis akun tersebut.
Beruntung, sang sopir mobil ambulans tampak dengan lancar dan sigap membawa kendaraan itu menyeberangi sungai, hingga sampai ke titik seberang dengan selamat.
Dalam unggahannya ini, akun tersebut juga menyebut bahwa setelah ditelusuri, peristiwa itu terjadi di sungai Nangapanda, Desa Sanggarhorho, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende pada Rabu (18/5/2022).
Sementara netizen juga turut membanjiri kolom komentar.
“Yallah sedih lihatnya semoga pemerintah segera membangun jembatan yang bisa dilewati mobil” tulis akun @yiliyaanamita.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 27 Mei 2022: Sejumlah Daerah di Sumsel Ini Diguyur Hujan Sedang Hingga Lebat
“Sehat dan sukses selalu buat pak supir ambulans, andalah pejuang yang sesungguhnya” tulis akun @erwin_sihotang.
“Tamparan buat pemerintah agara selalu siap dan sigap membangun sarana dan prasarana yang dibutuhkan oleh masyarakat” tulis akun @putrauciha.
Kontributor: Aprilia
Berita Terkait
-
Aksi Brutal di Jalan! Pria di Madura Todongkan Pistol ke Sopir Ambulans, Paksa Bawa Jenazah ke Rumah
-
Program BRI Peduli, Wujud Nyata Dukung Pelayanan Kesehatan di Daerah Terpencil
-
Sebanyak 40 Ambulans Hancur Total Akibat Serangan Israel di Lebanon
-
Marbot Terlilit Utang Judi Online, Mobil Ambulans Masjid Dibawa Kabur
-
Ambulans Tabrak Satria FU di Bandung Barat, Kondisi Kendaraan Bikin Ngilu
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit