SuaraSumsel.id - Sisca Kohl dikenal dengan kehidupan yang mewah dan soosk yang tajir. Hal itu terlihat dari konten-konten yang dibuat kadang menghabiskan biaya-biaya yang terduga mahalnya.
Belum lama ini, beredar video yang memperlihatkan sikap Sisca Kohl yang dermawan namun tidak pamer. Saat kencan bersama pacarnya, Jess No Limit diganggu oleh bocah-bocah.
Kala itu, mereka sedang berada di dalam mobil. Jess No Limit dan Sisca Kohl terlihat asyik menyantap makanan bekal yang dibawa dari rumah.
Hingga akhirnya ada sejumlah anak kecil yang menghampiri mobil mereka.
Baca Juga: Bersama Alex Noerdin, Mantan Ketua KONI Sumsel Muddai Madang Dituntut 20 Tahun Penjara
"Bocil pada liat, bang Jess katanya," ujar Sisca Kohl.
"Ada bocil-bocil," timpal Jess No Limit.
Sisca Kohl kemudian membuka kaca mobil. Dia pun menyapa bocah-bocah tersebut. Tidak hanya menyapa, ia pun menyelipkan uang dengan jumlah yang dirahasiakan. "Nih buat kalian jajan yah," kata Sisca Kohl.
Tidak hanya menyembunyikan uang yang diberi, Sisca Kohl juga mengaburkan muka bocah-bocah yang menerima uangnya tersebut.
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Aksi Sisca Kohl itu semenjak diposting akun TikTok @jessdanjane, netizen ramai memberikan pujian. Bahkan ada netizen yang menyoroti sikap tangan Sisca Kohl saat memberikan uang dengan cara menutupi nominal uangnya.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca pada Hari Kenaikan Isa Almasih, 26 Mei 2022: Sumsel Berawan
"Sisca sopan dan baik banget, saling menghargai dan memberi," imbuh lainnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Jess No Limit Makan Bareng Sisca Kohl di Mobil, Reaksi ketika Dipergoki Bocil Jadi Sorotan
-
Aksi Sisca Kohl Kasih Uang Jajan ke Anak-anak Banjir Pujian: Privasi Jauh Lebih Penting
-
Kencan Bareng Jess No Limit Diganggu Bocil, Sikap Sisca Kohl Bagi-Bagi Uang Tuai Sorotan
-
KKN di Desa Penari Tembus 7 Juta Penonton, Nania Yusuf Kembali Jadi Seorang Muslimah
-
Jess No Limit Sampaikan Dukungan Penuh untuk Timnas Mobile Legends
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Ada Satu Balita, Ini Daftar Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tawangmangu
-
5 Rekomendasi Mobil Terbaik untuk Anak Muda: Harga Terjangkau, Desain Bodi Elegan
-
Persis Solo Selamat dari Degradasi, Ini Komentar Ong Kim Swee
-
Harga Emas Resmi Pegadaian Terjun Bebas Lagi Pada Minggu, Berikut Daftarnya
-
Risih Gembar-gembor 2 Periode, Prabowo Ingin Beri Kesan Tak Ambisius Kekuasaan
Terkini
-
100.000 Sultan Muda Sumsel Disiapkan, Gerakan Literasi Keuangan Dimulai dari Palembang
-
Tembok Roboh di PTC Palembang! Penjaga Parkir Terluka, Motor-Motor Rusak
-
Minyak Goreng, Beras, Roti hingga Sosis Lagi Turun Harga di Indomaret
-
Cek Harga Baru! Saus Tiram, Tepung & Lada Bubuk Lagi Promo di Alfamart Sekarang
-
Detik-detik Ambulans Sudah Pakai Sirine tapi Tetap Dihantam, Semua Penumpang Terluka