SuaraSumsel.id - Artis cantik Maudy Ayunda berlahan mengungkap foto serta perjalanan cintanya dengan Jesse Choi, sang suami. Keduanya memang telah menikah pada 22 Mei 2022 lalu
Maudy pun terlihat menulis surat penuh cinta untuk suami, Jesse Choi di media sosialnya. Maudy Ayunda membagikan sederet potret kebersamaannya dengan Jesse Choi. Dia mengawali dengan memanggil Jesse, dengan inisial J.
"Dear J. Dari waktuku di Stanford, salah satu hal yang paling kusyukuri adalah bertemu denganmu," tulis Maudy Ayunda memulai surat cintanya yang ditulis dalam Bahasa Inggris.
Maudy mengungkapkan pertemuan pertamanya dengan pria berkewarganegaraan Amerika Serikat itu,
"Aku mengingat momen itu dengan jelas. Kamu sedang duduk kembali dengan rompi Patagonia berbulu halus, secangkir Coupa hangat di tanganmu, matahari California mengintip melalui bangku-bangku tempat kami duduk," tulisnya.
Maudy Ayunda kemudian memuji kepribadian Jesse Choi yang menyenangkan dan membuatnya jatuh hati.
"Sangat cerdas namun membumi, kamu adalah pembicara yang luar biasa. Aku selalu terhibur dengan energimu yang suka bermain dan suka bertualang. Denganmu, hidup adalah hidup, dan masalah hanyalah teka-teki untuk dipecahkan bersama," aku Maudy Ayunda.
Melansir matamata.com - jaringan Suara.com, Maudy Ayunda juga menceritakan apa yang dilakukan sang suami selama kebersamaan mereka selama pacaran.
"Dari meninggalkan makanan ringan di kamar asramaku dan pesan manis di tasku, hingga memetik bunga liar untukku selama kamu berlari di sekitar kampus, aku belajar kemudian seperti apa rasanya cinta. Murni, tanpa usaha, penuh kehidupan," ujar Maudy.
Baca Juga: Kebakaran Hutan dan Lahan di Sumsel Meningkat Tahun Ini, 240 Hektar Lahan Terbakar
Netizen pun ramai kemudian mengomentari postingan Maudy Ayunda untuk Jesse Choi ini.
Berita Terkait
-
Outfit Sarimbit Ala Keluarga Maudy Ayunda Jadi Sorotan Lagi, Kini Vibes Old Money-nya Kental Banget
-
Diduga Naik Transportasi Umum Panas-panasan, Outfit Berkelas Maudy Ayunda Jadi Sorotan!
-
Jessica Jane sampai Maudy Ayunda, Ini 5 Alasan Sumba Jadi Primadona untuk Foto Prewedding
-
Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Nikah Diam-Diam, Maudy Ayunda Sampai Kaget! Ada Apa?
-
Padahal Dikasih Bocoran, Maudy Ayunda Tetap Kaget Dengar Kabar Angga Yunanda dan Shenina Cinnamon Menikah
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan