SuaraSumsel.id - Umat Buddha di Provinsi Jambi melaksanakan perayaan bersama Waisak 2022 di Candi Kedaton, Kawasan Cagar Budaya Nasional (KCBN) Muaro Jambi.
"Peringatan hari raya Waisak menjadi bukti sejarah, bahwasanya Candi Muaro Jambi menjadi bukti peradaban Buddha di Indonesia, dan Candi Muaro Jambi ini merupakan universitas Buddha tertua," kata Gubernur Jambi Al Haris di Jambi, Senin.
Peringatan Hari Raya Waisak di Candi Muaro Jambi merupakan bukti sejarah peradaban Buddha di daerah itu. KCBN Muaro Jambi dapat menjadi pusat perayaan Hari Raya Waisak bagi umat Buddha Indonesia.
Pemerintah Provinsi Jambi pada tahun 2022 telah mengalokasikan anggaran sebesar Rp260 miliar untuk pemugaran KCBN Muaro Jambi.
Baca Juga: Penjualan Daging Sapi di Sumsel Masih Stabil, Belum Terpengaruhi Penyakit Mulut dan Kuku
Perayaan bersama Waisak di KCBN Muaro Jambi tersebut diikuti oleh ribuan umat Buddha Jambi yang berasal dari 28 wihara di Jambi. Perayaan Waisak 2022 tersebut mengangkat tema "Moderasi beragama membangun kedamaian".
Melansir ANTARA, Ketua Perkumpulan Umat Buddha Jambi (PUBJ) Fang Sheng mengatakan perayaan bersama Waisak di KCBN Muaro Jambi merupakan momentum menyatukan umat Buddha di daerah itu.
"Perayaan bersama Hari Raya Waisak tahun 2022 merupakan momentum menyatukan umat Buddha di Provinsi Jambi," katanya.
Berita Terkait
-
Sate Kacang dengan Twist Berbeda, Kuliner Jambi yang Bikin Ketagihan
-
Sensasi Tongseng Sapi di Kopi Tiam Angkasa Jambi, Lezatnya Bikin Ketagihan!
-
Aroma Kaldu Menggoda, Daging Empuk: Sensasi Nikmat di Warung Sop Keluarga
-
Nuak Ketan, Tradisi Syukur yang Mengikat Kebersamaan Masyarakat Jambi
-
Saimen Bakery dan Resto, Pilihan Tepat untuk Kuliner Keluarga di Jambi
Tag
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
-
Naturalisasi Emil Audero Cs Dapat Kritik Pedas, Erick Thohir Disebut Absurd
-
Cetak Sejarah, Yokohama Marinos Bangga Sandy Walsh Dipanggil ke Timnas Indonesia
Terkini
-
Waktu Imsak dan Buka Puasa di Palembang, Lubuklinggau, Prabumulih dan Pagar Alam 13 Maret 2025
-
Kapal Bermuatan Batu Bara Hantam Rumah Apung di Sungai Musi, Warga Panik
-
Dukung Pers Berkualitas, Gubernur Herman Deru Apresiasi Perjalanan 11 Tahun Suara.com
-
Bos Cuci Mobil di Prabumulih Tewas Tragis, Dua Karyawan Ditangkap Bawa Kabur Mobil Korban
-
Dukung Perekonomian Banyuasin, Gubernur Sumsel Luncurkan KMP Putri Leanpuri