SuaraSumsel.id - Briptu Nauval Yudhistira, Anggota Satlantas Polrestabes Palembang mendatangi SPKT Polrestabes Palembang, Selasa (17/5/2022). Kedatangannya kali ini bukan hendak kordinasi antar bidang, namun melaporkan rompi yang dikenakannya sobek.
Rompi Briptu Nauval disobek oleh pengendara pengantar ayam karena tidak terima ditilang.
Permasalahannya bermula saat sopir melawan arus atau perboden di Jalan Demang Lebar Daun tepatnya depan Hotel Amaris, Kelurahan 20 Ilir I, Kecamatan Ilir Timur I Palembang.
Di hadapan petugas, Briptu Nauval menceritakan kejadiannya terjadi berawal ketika korban sedang menuju Pos Lakalantas Pakjo dan melihat terlapor melanggar lalu lintas.
Briptu Nauval melakukan penindakan tegas berupa penilangan terhadap SI.
Pelaku yang berinisial RI, cek cok mulut hingga berujung terlapor menarik pakaian petugas. Alhasil pakaian rompi yang dikenakan Briptu Nauval robek.
Melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com, Kasat Reskrim Polrestabes Palembang Kompol Tri Wahyudi, membenarkan kejadian itu dan telah menerima laporan dari korban dan akan segera ditindaklanjuti.
“Betul sekali. Kami Satreskrim Polrestabes Palembang telah menerima laporan dari anggota Satlantas. Dimana, saat sedang melakukan tugas, mendapatkan perlawanan dari sopir. Sudah melapor polisi, akan kita proses,” ujarnya.
Baca Juga: Petani Sawit Sumsel Aksi Keprihatinan Bawa TBS ke Kantor Bupati, Minta Larangan Ekspor CPO Dicabut
Berita Terkait
-
Warga Medan Kini Bisa Perpanjang SIM Secara Online, Siap Langsung Diantar ke Rumah
-
Postingan Video Soal Knalpot Racing yang Disita Polisi Ada di Marketplace Dihapus
-
Polisi Selidiki Motif Pengunggah Video Soal Knalpot Racing yang Disita Ada di Marketplace
-
Pemotor Ini Kaget Knalpot Racingnya yang Disita Polisi Ada di Marketplace
-
Perhatian! Polisi Rekayasa Lalu Lintas Jalur Medan-Berastagi Akhir Pekan, Ini Titiknya
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
7 Foundation Pilihan MUA untuk Makeup Pernikahan yang Tahan Lama
-
7 Fakta Tragis Lansia di Palembang Jadi Korban Perampokan, Jasad Ditemukan Membusuk
-
Rumus Diskon Ganda: Cara Menghitung 50 Persen dan 20 Persen dengan Benar
-
Ziarah Kubro Palembang 2026: Jadwal Lengkap, Rangkaian Acara, dan Maknanya
-
5 Fakta Narkoba Etomidate Berkedok Vape yang Beredar di Palembang