SuaraSumsel.id - Momen kedekatan antara ayah Angelina Sondakh, Lucky dan sang cucu, Keanu Massaid terus dibagikan kepada publik. Keduanya terlihat tengah akan makan bersama.
Meski beda agama, keluarga Angelina Sondakh tetap mengedepankan sikap toleransi sebagai umat beragama. Seperti video kebersamaan saat mereka sarapan bersama di akhir pekan lalu.
Keanu mengajak sang bunda, Angie untuk bergabung bersama dirinya dan kakek neneknya di meja makan."Ayo mamih makan yuk mam," kata Keanu Massaid melansir dari Instagram @luckyswsondakh.
"Oke duluan, bentar mamih ganti baju," jawab Angelina Sondakh.
Baca Juga: Warga Sumsel Divaksin Merek Baru, 16.000 Dosis Vaksin Covovax Tiba di Palembang
Lucky Sondakh memimpin doa sebelum makan. Dalam doanya, Lucky mengucap terima kasih kepada Tuhan karena telah diberkati makanan hingga kesehatan.
"Ini masakan Angie nih, tapi sebelum makan kita berdoa dulu ya. Ini Hari Minggu Tuhan berkati kesehatan, berkati makanan ini yang dibuat oleh anak kami yang tercinta Angie dan cucu yang hebat, Keanu, Tuhan berkati aamiin," kata Lucky melansir hop.id-jaringan Suara.com.
Di akhir video, Keanu Massaid juga mengucap doa sebelum makan sebagai seorang muslim.
"Allahumma bariklana fiima razaqtana waqina adza bannar," ujar Keanu.
Unggahan itu kemudian dipenuhi dengan komentar pengikut Instagram Keanu.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG 15 Maret 2022: Hujan Bakal Meluas di Enam Wilayah di Sumsel Ini
Mereka pun banyak yang kagum dan memuji bagaimana toleransi beragama antara keduanya.
"Indahnya kebersamaan," kata netizen.
"Sehat, kalian semua," ujar netter.
"God Bless opa & oma dan keluarga," tulis warganet.
Berita Terkait
-
Gatal-gatal di Penjara, Angelina Sondakh Cuma Pakai Salep Rp8 Ribuan
-
Angelina Sondakh Mengaku Terkena Bisul saat di Penjara, Begini Cara Mengobatinya Sendiri
-
Cerita Angelina Sondakh yang Pernah Gatal-gatal dan Bisul di Penjara, Obatnya Salep Rp 8 Ribuan
-
Angelina Sondakh Bersihkan Septic Tank sampai Kena Penyakit Kulit: Hanya Diobati Salep Rp8.500
-
Angelina Sondakh Bersihkan Septic Tank di Penjara, Satu Narapidana Nyaris Tenggelam
Tag
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
-
Gaji Dosen di Indonesia vs Malaysia vs Singapura, Negeri Ini Paling Miris!
-
Bimo Wijayanto Dipilih Prabowo Jadi Bos Pajak Baru, Sri Mulyani: Yang Tabah Pak Suryo!
Terkini
-
Promo JSM Alfamart 23-25 Mei 2025, Detergen So Klin Pewangi Mulai Rp 8.900 Saja
-
Dapat Gratis Tisu dan Diskon Beras, Cek Promo Susu Berhadiah di Indomaret Hari Ini
-
Buruan Cek! DANA Kaget Hari Ini Siap Cairkan Saldo Gratis ke Dompet Digital
-
Belanja Harian Lebih Hemat! Cashback di Alfamart Cuma Pakai Kredivo
-
Satu Sentuhan QRIS di Palembang: Gerbang Aman Menuju Dunia Transaksi Tanpa Batas