SuaraSumsel.id - Terasa gugup saat akan melakukan kencan pertama adalah hal yang bisa dimaklumi. Apalagi jika perkenalan awalnya lewat aplikasi kencan online. Oleh karena itu, butuh persiapan agar dapat berjalan lancar.
Psikolog klinis dan relationship expert, Inez Kristanti mengatakan perasaan gugup saat menghadapi kencan pertama biasanya timbul karena seseorang memiliki ekspektasi. Berikut ini saran yang diberikan agar kencan pertamamu berhasil.
1. Hilangkan Tekanan First Date
"Karena kita suka nonton film atau apa, jadi kita membayangkan kencan pertama harus berkesan banget, dikasih bunga dan lainnya, ini yang menjadi kayak tekanan buat kita untuk first date," ujar Inez dalam webinar Tinder "Connect and Let Sparks Fly on the First Date" pada Jumat.
Baca Juga: Viral Video Konvoi, Bawa Sajam hingga Hina Polisi, Polda Sumsel: Pelakunya Banyak Pelajar
Inez menjelaskan yang perlu diperhatikan saat kencan pertama adalah membuat perasaan nyaman terhadap diri sendiri terlebih dahulu.
2. Jangan ekspektasi terlalu jauh
Kencan pertama adalah permulaan untuk saling mengenal sehingga tidak perlu berekspektasi terlalu jauh dan memikirkan segala sesuatu yang belum terjadi.
Menurut Inez, seseorang biasanya sudah membayangkan berbagai hal terhadap pasangan kencannya dan cenderung ingin memberikan sesuatu yang berkesan. Hal inilah yang pada akhirnya membuat banyak pikiran dan menambah tekanan atau perasaan gugup.
"Kita pasti kepikiran dia sukanya apa, kalau takutnya dia enggak suka pilihan kita atau terlalu mewah atau kemurahan, dia suka sama kita apa enggak. Itu wajar," kata Inez.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 11 Februari 2022, BMKG: Sumsel Akan Berawan dari Pagi hingga Malam
3. Jangan Fokus pada apa yang dia suka
Berita Terkait
-
7 Ide Kencan Pertama Anti Mainstream, Dijamin Bakal Lanjut
-
Cowok Minta Split Bill Saat Kencan Pertama Bisa Bikin Hubungan Langgeng, Tapi Terlihat Tidak Jantan
-
5 Tips Kencan Pertama Ketemuan Dari Aplikasi Kencan: Perlu Split Bill Enggak?
-
4 Zodiak yang Dikenal Jago Menyiapkan Poin Obrolan sebelum Kencan Pertama
-
4 Hal yang Harus Kamu Lakukan saat Kencan Pertama, Jangan Bikin Ilfeel!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik