SuaraSumsel.id - Aksi kejahatan dengan modus menjadi korban tabrak lari sempat viral di sosial media. Peristiwa ini terjadi di kawasan Gedung PP Plaza, Pasar Rebo, Jakarta Timur.
Dalam video tersebut erlihat seorang pria memakai kaos hitam dibonceng motor oleh orang lain lalu kemudian turun dari motor dan kemudian menunjuk-nunjuk sebuah mobil.
Saat turun, dia kemudian langsung menghadang kendaran dari arah depan.
Pria tersebut berusaha memprovokasi orang di sekitarnya agar membantu meminta pertanggungjawaban dari pengemudi mobil.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 29 Januari 2022: Sumsel Bakal Berawan Siang Ini
Ia berusaha orang-orang yang berada di sekelilingnya, dengan berjalan pincang dan seakan-akan kakinya jadi pincang dan tengah menahan rasa sakit.
Namun beruntungnya, usaha tersebut sia-sia. Penumpang mobil sempat merekam aksi pria ini yang lari terlebih dahulu sebelum mendatangi mobil.
"Bohong" ujar pengendara.
Melansir hop.id-jaringan Suara.com, warga di sekitar lokasi kejadian dalam tayangan video sepertinya juga telah mengetahui yang dilakukan pelaku hanya merupakan aksi pura-pura dan merupakan modus kejahatan pemerasan.
Baik para pengemudi ojek online, maupun orang yang tengah berada di dekat lokasi aksi modus jadi korban tabrak lari tersebut, tidak ada yang membantu pria tersebut.
Baca Juga: Setahun, Produksi Batu Bara Sumsel Naik Satu Juta Ton
“Nggak, bohong-bohong itu Pak,” katanya menjelaskan pada orang-orang yang berdiri di sekitar pelaku.
Berita Terkait
-
Seorang Lansia Tewas Usai Tertabrak Truk saat Nyebrang di Jalan Ring Road Cengkareng
-
Isak Tangis dan Amarah di Muan: Ratusan Keluarga Korban Jeju Air Menunggu Jenazah di Tengah Ketidakpastian
-
Viral Pesan Terakhir Beberapa Korban Kecelakaan Jeju Air: Ada yang Sebut Pesawat Tabrak Burung
-
Kasus Mayat Korban Tabrak Lari di TPU Menteng Pulo, Polisi: Pelaku Teridentifikasi Gunakan Mercedes Jeep
-
Misteri Mayat Tergeletak di TPU Menteng Pulo Ternyata Korban Tabrak Lari, Polisi Temukan Jejak Mobil Pelaku
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim