SuaraSumsel.id - Sosok politisi Ferdinand Hutahaean terus menjadi perbicangan publik. Mantan kader Partai Demokrat ini dikisahkan pernah mualaf pada tahun 2017.
Ferdinand yang sempat ramai karena cuitannya Allahmu lemah, pernah dikisahkan Lily Wahid, pernah diminta tolong Ferdinad padanya menanyakan cara masuk islam.
Mengetahui niatan serius Ferdinand masuk Islam, maka Lily langsung merekomendasikan Ferdinand untuk masuk Islam dengan disaksikan oleh KH Ali Yafie.
Melansir hop.id-jaringan Suara.com, pertimbangan Lily karena KH Ali Yafie merupakan ulama senior MUI.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca 9 Januari 2022, Tiga Kabupaten di Sumsel Ini Bakal Hujan
"Waktu itu kita bawa Ferdinand ke rumah KH Ali Yafie," katanya dilansir Minggu (9/1/2022).
Namun setahu Lily kala itu, pria asal Sumatera itu dekat dengan cewek muslim yang ia duga bakal menjadi istri Ferdinand.
"Saya nggak kenal dekat ya, cuma saya tahu (Ferdinand) lagi naksir cewek muslim, ya mungkin dari cewek itu dia masuk Islam. Walau akhirnya nggak jadi sama cewek yang ditaksir," ujar Lily. Adik Gus Dur ini mengatakan Ferdinand masuk Islam bukan terpengaruh dengan pemikiran Gus Dur.
"Orangnya saja nggak spiritual, saya nggak lihat dia terlalu spiritual. Secara pengetahuan Islam jujur saya tidak tahu," katanya.
Adik Gus Dur ini mengatakan Ferdinand masuk Islam bukan terpengaruh dengan pemikiran Gus Dur.
"Orangnya saja nggak spiritual, saya nggak lihat dia terlalu spiritual. Secara pengetahuan Islam jujur saya tidak tahu," katanya.
Baca Juga: Komplotan Spesialis Pembobol Brankas Alfamart Dibekuk, 3 Pelaku Warga Sumsel
Berita Terkait
-
Prabowo Lanjutkan Lawatan, Kali Ini Temui Presiden Filipina Bongbong Marcos Jr Di Istana Malacanang
-
Banyak! Selain Moon Jae In, Ini Daftar Mantan Pemimpin Dunia yang Jadi Tersangka
-
Murka Sederet Legenda Timnas Inggris Usai Ditekuk Spanyol di Final Euro 2024
-
Detik-Detik Tendangan Marcelino Ferdinan Tiru Gaya CR7 Melambung ke Langit, Netizen: Yang Salah Lapangan!
-
Rizky Febian Sempat Pesimis Nonton Akting Ferdi di Film Dilan 1983: Bangga dan Terharu
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera
-
BRI Catatkan Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun