SuaraSumsel.id - Komnas Perlindungan Anak mendatangi rumah anak Vanessa Angel, Gala Sky Ardiansyah. Dalam pertemuan bersama dengan keluarga H Faisal, komnas Perlindungan Anak menyimpulkan tiga hal.
Ketua Komnas Perlindungan Anak, Arist Merdeka Sirait mengungkapkan kunjungan pada Gala Sky atau keluarga H Faisal ialah menindaklanjutkan laporan Doddi Sudrajat dengan sejumlah dugaan yang dilaporkan. Setelah dilakukan kunjungan dengan langsung berinteraksi pada Gala Sky, terdapat kesimpulan.
"Hasil observasi memperlihatkan Gala Sky bercengkrama dengan baik. Secara fisik, Gala dalam keadaan baik, bergembira ria dan dalam kondisi yang sehat," ujarnya dalam siaran YouTube Star Story.
Dari hasil observasi, ini menjadi kesimpulan Komnas Perlindungan Anak, agar kedua belah pihak medukung tumbuh kembang Gala dalam situasi bahagia saat ini.
Baca Juga: Palembang Diguyur Hujan Gerimis, Ini Prakiraan Cuaca Sumsel 6 Januari 2022
"Dua keluarga besar harusnya mendukung, sutuasi ini," sambngnya.
"Di mana Gala enjoy dan sedang maka perlu didukung," tegas Arist.
Komnas Perlindungan Anak pun menyarankan agar kedua keluarga baik, keluarga Faisal dan Dodi dapat duduk bersama
"Rekomendasinya kedua, Pak Faisal dan Pak Dodi, duduk bersama," sambungnya.
Bahkan Arist pun bersedia mejadi saksi ahli, sekaligus yang menjadi mediasi antar kedua keluarga.
Baca Juga: Tak Penuhi Panggilan Jaksa, Pejabat Divisi Kredit Bank Sumsel Babel Dijemput Paksa
"Jika mediasi, maka harus disepakati keduabelah pihak," ujarnya.
Komnas Perlindungan Anak pun mengharapkan agar polemik mengenai Gala Sky harus dihentikan. Bahkan menegaskan, tidak diperlukan adanya pemeriksaan tes DNA pada Gala Sky Ardiansyah.
"Tes DNA, Gak perlu. Itu bentuk kekerasan anak," sambung ia.
Bahkan Arist menegaskan pelaksanaan tes DNA, akan mempengaruhi mental dan perkembangan Gala Sky. "Gala tidak berkendak dilahirkan, ini kehendak kedua almarhum," ujarnya.
Terpenting saat ini, Arist menekankan jika kepentingan Gala yang utama.
Berita Terkait
-
Spill Tabungan Mayang Vs Fuji, Ada yang Sesumbar Tembus 3 Digit: Mana Lebih Cocok Jadi Rich Aunty Gala?
-
Strategi Mayang Saingi Fuji, Gimik Cium Aroma Melati hingga Bawa Pria ke Makam Vanessa Angel
-
Karier Mayang Semakin Menanjak, Doddy Sudrajat Kena Sentil
-
Kakeknya Meninggal Dunia, Fuji Tulis Pesan Haru: Jagain Da Febi di Atas Sana Ya
-
Ikhlas Gala Sky Tinggal Bersama Haji Faisal, Doddy Sudrajat Titip Pesan ke Fuji: Semoga Dia Kuat
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit
-
Membanggakan, Maylafazza Alkayla Giffary Raih Putri Anak Indonesia Pariwisata 2024
-
Dari Kaki Bukit Barisan, Kolaborasi Energi Senyawa Panas Menerangi Sumatera
-
BRI Catatkan Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan Senilai Rp764,8 Triliun