SuaraSumsel.id - Fahri Hamzah membela Giring-Ganesha"Giring Ganesha" soal serangan drop out (DO) tidak lulus S1 dari Universitas Paramadina. Menurut Fahri, orang cerdas itu tidak ada kaitannya dengan ijazah.
Politikus Partai Gelora itu meminta publik untuk memberi ruang Giring menyampaikan gagasannya ke publik. Belakangan Giring diserang dan disindir tidak lulus S1 karen DO dalam menimba ilmu di jurusan Hubungan Internasional Universitas Paramadina.
DI media sosialnya, Fahri Hamzah bernada membela Giring yang diserang soal status DO. Bagi mantan Wakil Ketua DPR itu, orang DO tidak masalah asalkan jago berdialektika dan punya gagasan.
"Gapapa DO yg penting jago debat. Orang cerdas tidak nampak dari ijazahnya tapi mutu dari pikiran dan gagasannya," kicau Fahri dikutip Kamis (30/12/2021).
Baca Juga: Hakim Tolak Usulan JS Mantan Sekda Sumsel Mukti Sulaiman: Kurang Jujur Mengungkap Kasus
Melansir hops.id-jaringan Suara.com, politikus kawak ini mengatakan, hendaknya publik memberikan kesempatan dan ruang bagi Giring, Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) untuk memaparkan gagasannya.
Wakil Ketua Umum Partai Gelora Indonesia, Fahri Hamzah.
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Curhat Tak Ada Bioskop di Bandung Barat, Kemenbud Gercep Buka 51 Layar Baru Desember Mendatang
-
Intip Kekayaan Fadli Zon, Rekan Kerja Giring Ganesha Diduga Kena Sindir Kamila Andini gegara FFI
-
Giring Ganesha Kena Semprot Usai Dikritik Kamila Andini Soal Wamen Telat Viral: Malu-maluin Aja!
-
Giring Ganesha Tunjukkan Sikap Protektif, Lindungi Wartawan saat Wawancara
-
Sikap Giring Ganesha Lindungi Wartawan saat Wawancara
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
Terkini
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter