SuaraSumsel.id - Jajaran Satuan Reserse Narkoba Polres Empat Lawang yang di backup Brimob Lubuk Linggau, berhasil menangkap bandar narkoba, RG (32) serta kurirnya RE (23). Selain menangkap dua tersangka, Polisi juga menangkap tiga orang lainnya.
Meski ditangkap di rumah sang bandar narkoba saat digerebek, satu dari tiga orang tersebut ialah oknum polisi.
Kapolres Empat Lawang, AKBP Patria Yudha Rahardian SIK melalui Kasatnarkoba Polres Empat Lawang, AKP Joni Pajri di dampinggi Kanit Lidik II Satres Narkoba Empat Lawang, Aiptu Kaprizal Zabidi membenarkan jika tiga orang yang berstatus sebagai saksi, satu diantaranya berstatus oknum anggota Polri.
“Tiga orang lainnya termasuk oknum anggota Polres Empat Lawang berinisial Briptu AZ berstatus sebagai saksi, yang bersangkutan positif menggunakan narkoba jenis sabu, dimana saat ini telah diserahkan ke Propam Polres Empat Lawang,” katanya.
Baca Juga: Gubernur Sumsel Herman Deru Dukung Hadirnya FAMS Sumsel
Saat proses penggerebekan di Desa Suka Kaya, Kecamatan Salin, Kabupaten Empat Lawang, petugas yang dipimpin Wakapolres dan Kasatres Narkoba Polres Empat Lawang mengamankan lima orang.
“Penangkapan dilakukan pada sabtu (23/10), disana diamankan lima orang tersangka, dimana sejauh ini telah ditetapkan dua tersangka sedangkan tiga orang lainnya masih berstatus sebagai saksi,” Kata Wakapolres Empat Lawang, Kompol Hendri SH.
Kontributor: Welly Jasrial Tanjung
Berita Terkait
-
Komisi Hukum DPR Endus Ada Ketidakberesan Vonis Bebas Oknum Polisi di Kasus Pencabulan Anak Papua
-
Ria Ricis Pernah Jadi Korban Pungli Oknum Polisi Depok, Uang Rp10 Juta Raib
-
Tak Hanya Rakyat Biasa, Ria Ricis Juga Kena Pungli Saat Melaporkan Akun Haters!
-
Drama Penangkapan 2 Pengedar Narkoba di Jakut, Berawal dari Transaksi Kecil Berakhir 1,7 Kg Sabu
-
Polri Dalami Pengakuan Bandar Narkoba yang Nyetor ke Polres Labuhanbatu Rp160 Juta per Bulan
Tag
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
Terkini
-
Debat PSU Empat Lawang Dibatasi, Tonton Live Streamingnya di Sini!
-
Bersatu untuk Maju! 27 Kreator Sumsel Bentuk AKKSI, Helmi Yahya Bakal Hadir
-
Sumsel Pekan Ini: Sidang Kabut Asap, Tanggung Jawab HAM Jadi Sorotan Saksi Ahli
-
Duka di Sungai Musi: 2 ABK Tugboat Tewas dalam Kecelakaan Kerja Tragis
-
Tertipu Jasa Tukar Uang Bodong, IRT Palembang Kehilangan Rp 21,6 Juta untuk THR