SuaraSumsel.id - Selebgram Rachel Vennya dan pacar bakal diperiksa polisi gegara kabur saat Karantina COVID-19 saat kembali dari liburan. Keduanya kembali dari liburan di New York, Amerika Serikat.
Dijadwalkan keduannya akan menjalani pemeriksaan polisi pekan depan.
Sebelumnya selebgram ini menjalani karantina COVID-19 di Wisma Atlet. Namun baru tiga hari menjalankan isolasi karantina, kedua kabur.
Saat kabur, keduanya dibantu oknum TNI, yang kemudian di nonaktifkan dalam tugas di Wisma Atlet tersebut. Akibat perbuatan ini, Rachhel, pacar, dan manajer akan diperiksa di Metro Jaya.
Baca Juga: Ketua DPD Dodi Reza Alex Ditahan KPK, Potensi Muncul Tokoh Baru Partai Golkar Sumsel
Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus, mengungkapkan akan mengirimi surat undangan klarifikasi untuk sang selebgram Rachel Vennya.
Selebgram tersebut rencananya dijadwalkan diperiksa terkait kabur dari karantina di Wisma Atlet pada Kamis (21/10/2021).
Nikita Mirzani Senang
Mengetahui kabar Rachel Vennya bakal diperiksa di Polda Metro Jaya, Nikita Mirzani mengaku senang.
"Senang banget ketika membaca berita soal yang kabur dari karantina. Kasusnya sudah dilimpahkan ke Polda Metro Jaya. Berarti, bapak-bapak polisi gercep (gerak cepat),” ungkap Nikita Mirzani dikutip dari Instagram Story, Minggu (17/10/2021).
Baca Juga: Anak Eks Gubernur Sumsel Alex Noerdin, Dodi Reza Alex Ditangkap KPK
Ibu tiga anak ini pun berharap Rachel Vennya mendapatkan hukuman setimpal dengan perbuatannya.
Berita Terkait
-
Ngikan di Bawah Baba Rafi: Hendy Setiono Bicara soal Perbedaan Visi dengan Okin
-
Nama Rachel Vennya Terseret, Azizah Salsha Bakal Bikin Laporan Baru?
-
Sebut Nama Rachel Vennya di Kasus Azizah Salsha, Tiktoker Jessica Felicia Merasa Diperalat
-
Minta Maaf ke Azizah Salsha, Jessica Felicia Sebut Nama Rachel Vennya di Video
-
Mantan Suami Rachel Vennya Laporkan Rekan Bisnis, Cirinya Aktif di Instagram dan Akrab dengan Pejabat
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga
-
Siap-Siap! Dana Kaget Spesial 17 April 2025 Sudah Bisa Diklaim