SuaraSumsel.id - Sebuah video yang memperlihatkan emak-emak emosi beredar di media sosial. Tampaknya, emak ini ialah calon pembeli yang kesal pada seorang laki-laki yang merupakan kurir.
Sistem pembelian Cash of Delivery alias COD membuatnya keduanya bertengkar. Si emak dengan nada tinggi, emosi sampai matanya melotot menolak barang yang tiba di rumahnya.
Ia bahkan menceritakan sudah pernah menolak COD sebuah kacamata dengan harga yang mahal.
"Kacomato hargo Rp 700 ribu be, aku pernah tolak," katanya pada kurir tersebut.
Baca Juga: Bendungan Tiga Dihaji Jaga Eksistensi Lumbung Pangan Sumsel
Bahkan ia pun mengungkapkan jika sistem COD tentu penjual memiliki kode etiknya.
![COD berakhir emosi [instagram]](https://media.suara.com/pictures/original/2021/09/03/34933-cod-berakhir-emosi-instagram.jpg)
Ia pun sempat menunjuk kurir tersebut. Bahkan ia menegaskan jika dirinya menolak barang yang sudah tiba di rumahnya tersebut. Menurut dia, penolakan barang COD bisa dilakukan.
Karena makin emosi ia pun menunjuk-nunjuk kurir.
Bahkan, ia mengungkapkan jika di rumah sedang sendirian. Lalu ia mengancam akan melaporkan kurir ke polisi.
Mendengar perkataan tersebut, kurir pun mengajak si emak ke kantor polisi.
Baca Juga: 6 Pengusaha di Sumsel dan Babel Menunggak Pajak Rp 1,4 Miliar

Karena semakin ditantangin, si Emak tampaknya makin emosi.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel