SuaraSumsel.id - Sebuah video yang memperlihatkan emak-emak emosi beredar di media sosial. Tampaknya, emak ini ialah calon pembeli yang kesal pada seorang laki-laki yang merupakan kurir.
Sistem pembelian Cash of Delivery alias COD membuatnya keduanya bertengkar. Si emak dengan nada tinggi, emosi sampai matanya melotot menolak barang yang tiba di rumahnya.
Ia bahkan menceritakan sudah pernah menolak COD sebuah kacamata dengan harga yang mahal.
"Kacomato hargo Rp 700 ribu be, aku pernah tolak," katanya pada kurir tersebut.
Baca Juga: Bendungan Tiga Dihaji Jaga Eksistensi Lumbung Pangan Sumsel
Bahkan ia pun mengungkapkan jika sistem COD tentu penjual memiliki kode etiknya.
Ia pun sempat menunjuk kurir tersebut. Bahkan ia menegaskan jika dirinya menolak barang yang sudah tiba di rumahnya tersebut. Menurut dia, penolakan barang COD bisa dilakukan.
Karena makin emosi ia pun menunjuk-nunjuk kurir.
Bahkan, ia mengungkapkan jika di rumah sedang sendirian. Lalu ia mengancam akan melaporkan kurir ke polisi.
Mendengar perkataan tersebut, kurir pun mengajak si emak ke kantor polisi.
Baca Juga: 6 Pengusaha di Sumsel dan Babel Menunggak Pajak Rp 1,4 Miliar
Karena semakin ditantangin, si Emak tampaknya makin emosi.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Tangisan Pilu dI Rumah Kosong, Warga Syok Temukan Bayi Perempuan di Garasi
-
Ambulans RSUD Kosong Sopir dan BBM, Keluarga Nangis Histeris Urus Jenazah Sendiri
-
Guru Silat di Ogan Ilir Jadi Tersangka Pencabulan Santri, Diduga Lakukan Berkali-kali
-
WNA Rusia di Palembang Jadi Korban Curanmor, Drone dan GoPro Raib
-
Sayang Dibuang! Ini Cara Benar Simpan Kue Basah Palembang Pasca Lebaran