SuaraSumsel.id - Pembelajaran tatap muka tengah dipersiapkan pihak sekolah menyusul izin yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan.
Sebelumnya Dinas Pendidikan kota Palembang telah memetakkan sebanyak 27 sekolah yang telah siap melaksanakan belajar tatap muka.
Dinas Pendidikan akan membagi proses pembalajaran menjadi tiga waktu (shift), dengan waktu belajar hanya dua jam.
Hal itu dikatakan Kepala Dinas Pendidikan Kota Palembang, Ahmad Zulinto jika pembatasan masih diberlakukan pada sekolah. Sebanyak 24 sekolah tingkat lanjut dan sekolah dasar (SD) di setiap kecamatan hanya tiga sekolah.
Baca Juga: Sumsel Siapkan Sanksi Lahan Tidur Terbakar, Terancam Izin Dicabut
"Jika sudah tatap muka, nantinya dinas pendidikan akan mengeveluasi kembali. Apakah akan bertambah sekolah yang bisa menggelar, atau masih mempertahankan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) atau online," sambung ia.
Adapun, sekolah yang akan tatap muka di antaranya SMP 17, SMP 1, SMP 9, SMP 10, termasuk sekolah yang ada di pinggiran Kota Palembang karena tidak terlalu banyak kontak itu seperti SMP 25
Sebelum belajar tatap muka secara penuh dilaksanakan, akan kembali diperiksa bagaimana kesiapan protokol kesehatan atau prokes COVID 19.
Meski akan menggelar tatap belajar, namun Dinas Pendidikan juga mengajurkan proses pembelajaran tetap bisa secara online atau daring.
“Nantinya ada dua sistem pembelajaran, baik dengan cara tatap muka dan PPJ atau daring,” katanya.
Baca Juga: Waspada, 4 Wilayah di Sumsel Diprakirakan Diguyur Hujan Lebat Hari Ini
Dalam instruksi Menteri Pendidikan pembelajaran tatap muka masih harus dilaksanakan pada dengan berbagai skema. Namun proses pembelajaran tatap muka, tetap mengharuskan izin dari orang tua siswa.
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta