SuaraSumsel.id - Menteri Pertahanan Prabowo Subianto kini kerap puji dan mendukung Presiden Joko Widodo atau Jokowi. Pujian dan dukungan ini dinilai malah menjadi dukungan bagi Prabowo untuk Pemilihan Presiden atau Pilpres.2024.
Ahli hukum tata negara Refly Harun menilai ada siasaat politik sebagai persiapan jelang Pilpres 2024 mendatang. Ia menilai pujian menjadi salah satu misi guna menenangkan dirinya saat Pilpres 2024 nanti.
Menurut ia, Prabowo sedang menyasar limpahan pendukung Jokowi guna mendukungnya di Pilpres 2024.
“Prabowo puji Jokowi karena dia ingin dapat limpahan pendukung Jokowi di Pilpres 2024,” ujar Refly dalam saluran YouTube miliknya, dikutip Hops dari Galamedia pada Rabu (18/8/2021).
Melansir hop.id-jaringan Suara.com, elektabilitas purnawirawan TNI ini juga sudah mulai merosot. Prabowo mulai mempetimbangkan suara berasal dari pendukung Jokowi dan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
“Dalam survei sebelumnya, Prabowo yang biasanya unggul kini terjengkang urutan kelima,” ujar Refly.
“Prabowo berharap dapat dukungan Jokowi dan Megawati untuk maju di Pilpres 2024,” sambung ia.
Prabowo tak canggung mengungkapkan bahwa Presiden Jokowi tengah bekerja habis-habisan guna mengatasi persoalan Covid-19
Hal tersebut dapat dibuktikan dengan adanya instruksi Jokowi yang ditujukan bagi para menteri guna selalu fokus dalam menangani pandemi.
Baca Juga: Sumsel Baru Miliki Dua Pahlawan Nasional, SMB II dan AK Gani
“Bapak Presiden Jokowi sedang bekerja dengan all out. Bapak Presiden Jokowi perintahkan ke semua menterinya untuk fokus tangani pandemi Covid-19,” ucap Prabowo, 17 Agustus 202
Berita Terkait
-
Soal Polemik TWK, Moeldoko: Semaksimal Mungkin Jokowi Tak Terlibat di Dalamnya
-
TOP 3 NEWS: Pembuat Mural Jokowi Diburu Polisi Hingga Alasan Jerinx SID Mau Divaksin
-
Prabowo Kagumi China Sukses Hilangkan Kemiskinan, Ajak Intelektual Pelajari
-
Sambut HUT ke-76 RI, Mahmudin Jalan Kaki Wonosobo-Jakarta, Dapat Sepeda dari Jokowi
-
Panas! Ngabalin Ngegas ke Roy Suryo dan Said Didu Soal Mural Jokowi 404: Not Found
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Langkah Tegas PT Bukit Asam: Tutup Jalur PETI dan Lindungi Aset Negara
-
7 Bedak Padat dengan SPF untuk Perlindungan Ekstra dari Sinar Matahari
-
Viral Guru SMK di Jambi Dikeroyok Siswa, Acungkan Celurit Saat Keributan di Sekolah
-
Sempat Lapor Balik Mahasiswi, Dosen yang Diduga Lakukan Pelecehan Dinonaktifkan Kampus
-
Bukan Satu Orang, Perundungan PPDS Unsri Disebut Menimpa Satu Angkatan Mahasiswa