SuaraSumsel.id - Jauh sebelum terkenal, Shireen Sungkar ternyata punya pengalaman yang belum pernah terungkap. Ternyata ia pernah mendatangi rumah artis untuk mengemis pekerjaan karena ingin bantu teman membayar SPP.
Salah duanya yakni rumah Inul Daratista dan Maia Estianty. Saat itu, Shireen ingin membantu salah satu teman sekolahnya yang tidak mampu membayar uang SPP.
Istri Teuku Wisnu itu bersama tiga orang teman lainnya berusaha mencarikan uang SPP dengan mengunjungi rumah-rumah artis.
Kenangan masa kecil itu diceritakan Shireen Sungkar saat bertemu dengan Maia Estianty di kanal YouTube MAIA ALELDUL TV, Selasa (22/6/2021).
Baca Juga: Datangi Mapolda Sumsel, Dokter Richard Pertanyakan Laporannya yang Mandek
"Mau minta orang tua nggak enak, terus akhirnya 'eh coba yuk ke rumah artis di Pondok Indah kan duitnya banyak katanya pada baik' dan gue ikut aja sih Bun," sambung Shireen.
Rumah pertama yang didatangi Shireen Sungkar bersama temannya adalah rumah pedangdut Inul Daratista. Sayangnya, ia tak bisa bertemu pemilik Goyang Ngebor itu karena sedang di luar.
Hingga akhitnya, salah satu teman menyarankan rumah Maia Estianty dan mantan suaminya, Ahmad Dhani yang masih satu kawasan di Pondok Indah.
Terus gue ke depan rumah Inul ingat banget ketok-ketok terus mbanya kelar 'oh mba Inul lagi kerja'. Terus ke rumah siapa lagi, terus mereka bilang 'oh ke rumah Pondok Indah'. Tukang bajaj aja tau kita kan nggak tau alamat," ungkapnya terkekeh.
Setibanya di rumah Maia Estianty, adik Zaskia Sungkar itu disambut baik. Shireen Sungkar kemudian menjelaskan maksud kedatangan ingin bekerja demi membayar uang SPP teman sekolahnya.
Baca Juga: Video Detik-detik Kecelakaan Beruntun, Motor Terjepit Mobil dan Truk di Sumsel
"Kita bertiga masuk, aku ingat banget disamperin 'Mau ngapain mba? Kita butuh dana buat teman kita'. Tapi alhamdulillah timnya baik banget disuruh masuk, terus kita cerita sih buat teman kita bayar SPP, kita bisa kerja apa gitu," imbuhnya.
Berita Terkait
-
Maia Estianty Unggah Video Peluk Cium Irwan Mussry: Botaknya Bau Dolar
-
Dulu Pernah Dibantu Lawan Mulan Jameela, Maia Estianty Kenang Kebaikan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Jadi Calon Mertua, Ini Panggilan Khusus Ibu Syifa Hadju untuk El Rumi
-
Plesetkan Marga Rayen Pono Jadi 'Porno', Ahmad Dhani Minta Jangan Dibesar-besarkan: Ini Salah Paham
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025