SuaraSumsel.id - Dinas Perhubungan atau Dishub Kota Palembang menegaskan jika parkir di minimarket Alfamart dan Indomaret tidak berbiaya alias gratis.
Apabila masih terdapat parkir yang berbayar, maka akan ditindak dan dinilai illegal.
Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palembang, Agus Rizal mengatakan telah adanya pertemuan sebelumnya antara pihak minimarket, dan pemerintah daerah, mengenai retribusi parkir ini. Pihak minimarket sudah membayar retribusi pajak kepada pemerintah, sehingga beban parkir tidak ditanggung pembeli atau masyarakat.
Dilansir dari Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, hal itu dilakukan sebagai bentuk pelayanan atau service kepada pelanggannya.
"Sehingga sudah tidak benar, ada juru parkir di minimarket yang minta jasa parkir,” katanya, Jumat (11/6/2021).
Dengan makin banyak laporan mengenai parkir di minimarket tersebut, maka DInas Perhubungan menjadwalkan penertiban. “Juru parkir tetap memungut akan kita tertibkan. dan pihak Dishub tetap komitmen untuk ketertiban pelaksanaan retribusi parkir di lapangan,” katanya.
Adapun dengan retribusi parkir, di tahun ini Dishub menargetkan dapat mencapai Rp 12 miliar.
Sementara itu, Marketing Communication (Marcom) PT Alfaria Trijaya Tbk (Alfamart) Palembang, Rendra Satria menyatakan, parkir di setiap toko Alfamart gratis.
Baca Juga: Penimbunan Rawa Pembangunan Kantor Terpadu Pemprov Sumsel Digugat ke PTUN
Berita Terkait
-
Ngaku Jadi Pegawai Pusat, Pria Ini Gondol Rp9 Juta Dari Brangkas Minimarket
-
Indomaret Bumi Permata Sudiang Terbakar, 7 Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan
-
Heboh Soal Nagari Mart, Wagub Sumbar: Tidak Berafiliasi dengan Alfamart
-
Soal Demo Tolak Nagari Mart yang Diduga Afiliasi Alfamart, Gubernur Sumbar: Kita Bela UMKM
-
Nagari Mart Diduga Afiliasi Alfamart, Wakil Gubernur Sumbar Disebut Terkecoh
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Jejak Aliran Dana Narkotika Pengusaha OKI Haji Sutar Segera Dibongkar, Eksepsi Ditolak
-
Itel S25 dan Redmi A5 untuk Adu Gengsi Desain HP Murah, Siapa Paling Layak Dibeli?
-
100 Titik CCTV Dipasang di Palembang, Ini Lokasi Strategis yang Jadi Prioritas
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi