SuaraSumsel.id - Dalam sebulan terakhir, warga Jalan Rama Kecamatan, Alang Alang Lebar, diresehkan oleh aksi pencurian sepeda motor serta sepeda.
Aksinya pencuri ini pun dialami oleh rumah anggota polisi, hingga terekam kamera CCTV dan viral di media sosial.
Dari rekaman CCTV rumah warga terlihat dua orang pria masuk ke dalam rumah korbanya, dengan cara meloncat pagar lalu mengambil barang ada di teras.
Bahkan tidak hanya sekali kawanan ini mengulangi perbuatannya hingga lima kali berturut-turut.
Baca Juga: Elektabilitas Partai di Sumsel: PDIP dan Golkar Bersaing Ketat, Disusul Gerindra
Diungkapkan Lia (41), korban pencurian, pelakunya berjumlah dua orang masuk ke halamannya kemudian mengambil sepeda dan sepatu yang ada teras. Tidak hanya d irumah saja bahkan rumah yang lain juga sering kehilangan dan diduga pelakunya sama.
"Kejadian pencurian sabtu kemarin mereka mengambil sepeda dan sepatu diletakan di teras. Di sini sudah sering kejadian bahwa dalam satu bulan ini saja sudah lima rumah kehilangan dari sepeda motor, sepeda sepatu bahwa jemuran," ungkap Lia saat ditemui di rumahnya Kamis (27/5/21).
Ia menambahkan, kalau kejadian pencurian ini sudah sering, aksi mereka melakukan di malam hari ketika orang terlelap tidur.
"Mereka pun berani sekali, padahal rumah polisi banyak bahwa rumah Polisi tersebut dimasuki kawanan itu. Kejadian ini sudah dilaporkan ke Polsek Sukarami Palembang.
"Mereka berani beraksi disini padahal sekeliling sini lumayan banyak rumah polisi dan sempat mereka curi juga. Setiap melakukan pencurian mereka beraksi dimalam di atas jam 12 malam, dana kejadian ini sudah Laporkan ke Polsek," ujarnya.
Baca Juga: Antisipasi Karhutla, 8 Kabupaten di Sumsel Ini Tetapkan Status Siaga
Ketua RT 04 Wahab mengatakan, bahwa kejadian ini sudah seringa terjadi namun yang paling seringa terjadi satu bulan ini. Dalam aksinya mereka didalam lima hari ini saja mereka sudah mencuri dibeberapa rumah yang ada sini.
"Kejadian bulan sudah lima kali dibeberapa rumah, pelakunya dan modusnya sama sekali kalau lihat dari Cctv warga. Dalam aksinya mereka mengambil sepeda motor sepeda jemuran dan sepatu," katanya.
Atas kejadian ini ketua RT, akan membuat poskamling untuk melakuka pengaman disini dan berharap pelaku yang sduah meresahkan warga segera ditangkap.
Reporter: Andika
Berita Terkait
-
Maling Nekat Gasak Motor Wartawan di Bekasi saat Korban Salat Zuhur
-
Boncengi Istri dan Anaknya, Seorang Pria Terekam CCTV Curi Ponsel dalam Dashboard Motor
-
Parah! Bukannya Diantar ke Tempat Tujuan, Sopir Taksol Bawa Kabur 11 Laptop di Mangga Dua Jakpus
-
Belum Lunas, Motor Honda Beat Milik Kurir di Petamburan Raib Digondol Maling
-
Apes! Motor Tukang Jamu Digasak Tiga Pelaku Curanmor di Tebet Jaksel
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu