SuaraSumsel.id - Besok, tanggal 18 April 2021 merupakan hari keenam Ramadhan 1442 Hijriah. Masih berada di pekan pertama bulan Ramadhan, pelaksanaan ibadah puasa.
Ibadah puasa di bulan Ramadhan diawali dari waktu imsakiyah sampai dengan waktu salat magrib. Waktu imsakiyah juga sering disebut sebagian orang waktu imsak puasa. Berikut jadwal imsakiyah Palembang hari kelima Ramadhan 1442 Hijriah atau 18 April 2021
Dilansir dari website Kementrian Agama kota Palembang, ini jadwal imsakiyah kota Palembang hari kelima Ramadhan 1442 hijriah:
Imsak: 04.34 WIB
Subuh: 04.44 WIB
Zuhur: 12.03 WIB
Asar: 15.20 WIB
Magrib: 18.05 WIB
Isya: 19.14 WIB
Melansir dari NU.or.id- jaringan Suara.com, pendapat mengungkapkan berpuasa dimulai dengan terbitnya matahari bukan ditandai dengan waktu imsak.
Hal ini juga merujuk pada penjelasan Syekh Abul Hasan Ali bin Muhammad bin Habib Al-Mawardi dalam kitabnya berjudul Al-Iqna' Fil Fiqhi Asy-Syafi'i sebagai berikut:
"Waktu berpuasa adalah dari terbitnya fajar kedua sampai tenggelamnya matahari. Akan tetapi (akan lebih baik bila) orang yang berpuasa melakukan imsak (menghentikan makan dan minum) sedikit lebih awal sebelum terbitnya fajar," (Teheran: Dar Ihsan, 1420 H, hlm. 74).
Doa yang baik diucapkan pada hari keenam bulan Ramadhan, yakni :
"Allahuma alni Min al-Mustaghfirin Waj'al Fihi Min Ibadika as Salihin al Qanitin Waj al Fihi Min Auliya Ika Al Muqarrabin Bira fatika Ya Arhama ar-Rahimin, Aamiin
Baca Juga: Hujan Lebat Diprediksi Guyur Sebagian Indoneisa, Termasuk Sumsel
Artinya:
Ya Allah, jadikanlah aku di antara orang-orang yang memohon ampun, dan jadikanlah aku sebagai hamba-Mu yang saleh dan setia serta jadikanlah Aku di antara Auliya-Mu, yang dekat di sisi-Mu, dengan kelembutan-Mu, Wahai Dzat Yang Maha Pengasih di antara semua pengasih. Amin.
Berita Terkait
-
Pemkot Palembang Mulai Tertibkan Mobil Dinas di 13 OPD
-
Pelaku Penganiayaan Perawat di RS Siloam Palembang Terciduk
-
Penganiaya Perawat RS Siloam Palembang Ditangkap, Begini Kronologisnya
-
Ramadhan, Palembang Bikin Bazar Sembako Murah di 18 Kecamatan
-
Gus Miftah Tuntun Seorang Pria Masuk Islam, Alasannya Bikin Terenyuh
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
5 Bedak Padat Korea untuk Wajah Terlihat Cerah dan Natural
-
Nyanyian di Ruang Sidang: Saksi Ungkap Bupati OKU Teddy Meilwansyah Minta THR Rp150 Juta
-
5 Cushion dengan Hasil Setara Foundation Cair Mahal
-
Gangguan Listrik Bikin Air PDAM Palembang Mati Sementara, Ini Wilayah yang Terdampak
-
5 Alasan Foundation Terlihat Berminyak dan Cara Agar Makeup Tampak Glowing