SuaraSumsel.id - Besok, menjadi tanggal 2 Ramadhan 1442 Hijriah. Waktu imsakiyah tidak banyak berubah dibandingkan 1 Ramadhan ini.
Ibadah puasa dilakukan sejak matahari akan terbit atau dikenal dengan sebutan imsakiyah hingga pelaksanaan salat magrib.
Berikut ini jadwal imsakiyah atau imsak untuk warga kota Palembang dan sekitarnya pada 2 Ramadhan 1442 Hijriah.
Jadwal imsakiyah dilansir dari Kantor Kementrian Agama (Kemenag) Kota Palembang. Untuk 2 Ramadhan 1422 H atau Rabu (14/4/2021):
Baca Juga: Kredit Macet BPR Sumsel Rp 21 M, Pemprov Sertakan Modal Rp 118 M
Imsak: 04.34 WIB
Subuh: 04.44 WIB
Zuhur: 12.03 WIB
Asar: 15.20 WIB
Magrib: 18.05 WIB
Isya: 19.14 WIB
Melansir dari NU.or.id- jaringan Suara.com, waktu dimulainya berpuasa ditentukan dengan terbitnya matahari, bukan ditandai dengan waktu imsak.
Hal ini juga merujuk pada penjelasan Syekh Abul Hasan Ali bin Muhammad bin Habib Al-Mawardi dalam kitabnya berjudul Al-Iqna' Fil Fiqhi Asy-Syafi'i sebagai berikut.
"Waktu berpuasa adalah dari terbitnya fajar kedua sampai tenggelamnya matahari. Akan tetapi (akan lebih baik bila) orang yang berpuasa melakukan imsak (menghentikan makan dan minum) sedikit lebih awal sebelum terbitnya fajar," (Teheran: Dar Ihsan, 1420 H, hlm. 74).
Tanggal 2 Ramadhan merupakan masih menjadi pekan pertama bulan Ramadhan.
Baca Juga: Sejak Masa Sriwijaya, Sumsel Terkenal dengan Tiga Jenis Lada Ini
Berita Terkait
-
Jadwal Shalat Tarawih Lengkap hingga 30 Ramadhan 1442 Hijriah
-
Cegah Sembelit Selama Ramadhan, Berbukalah dengan 5 Jenis Buah-buahan Ini
-
Suasana Salat Tarawih di Masjid Gedhe Kauman Digelar Dengan Terapkan Prokes
-
Suasana Salat Tarawih di Masjid Jogokariyan Menyambut Ramadhan 1442 Hijriah
-
Jadwal Imsakiyah Kota Padang, Selasa 13 April 2021
Terpopuler
- Pencipta Lagu Tagih Royalti ke Penyanyi, Armand Maulana: Padahal Dulunya Memohon Dinyanyikan
- Beda Timnas Indonesia dengan China di Mata Pemain Argentina: Mereka Tim yang Buruk
- Riko Simanjuntak Dikeroyok Pemain Persija, Bajunya Hampir Dibuka
- Simon Tahamata Kasih Peringatan Program Naturalisasi Pemain Timnas Indonesia Terancam Gagal
- Ketegaran Najwa Shihab Antar Kepergian Suami Tuai Sorotan: Netizen Sebut Belum Sadar seperti Mimpi
Pilihan
-
Cinta Tak Berbalas! Ciro Alves Ingin Bertahan, Tapi Persib Diam
-
Kronologis Anak Kepsek di Bekasi Pukul Siswa SMP Gegara Kritik Dana PIP
-
LG Mundur, Danantara Investasi di Proyek Baterai Kendaraan Listrik Bareng CATL
-
Profil Pembeli SPBU Shell di Seluruh Indonesia: Citadel dan Sefas
-
Bareskrim Nyatakan Ijazah SMA dan Kuliah Asli, Jokowi: Ya Memang Asli
Terkini
-
Cuma Sekali Klik! Dana Kaget Hari Ini Langsung Masuk ke Dompet DANA Kamu
-
Digital Kito Galo 2025: QRIS Bikin Hidup Makin Mudah, Cukup Sikok Pacak Galo
-
Promo JSM Alfamart 23-25 Mei 2025, Detergen So Klin Pewangi Mulai Rp 8.900 Saja
-
Dapat Gratis Tisu dan Diskon Beras, Cek Promo Susu Berhadiah di Indomaret Hari Ini
-
Buruan Cek! DANA Kaget Hari Ini Siap Cairkan Saldo Gratis ke Dompet Digital