SuaraSumsel.id - Video bayi ini bikin terenyuh. Video yang memperlihatkan seorang bayi yang baru lahir, namun dengan tangan yang menandah. Posisi kedua tangan yang nampak menadah ini, nampak seolah berdoa.
Posisi tangan yang nampak berdoa, ini disambut haru orang-orang yang melihatnya. Nampak orang yang menolong persalinan, langsung merespon posisi tangan sang bayi.
"Alhamdulilah ya, berdoa ya, Alhamdulilah, berdoa ya," ujar orang yang menolong persalinan tersebut.
Saat bayi sudah duduk di pangkuan sang ibu, nampak ibunya pun langsung mengucapkan Aamin, Aamin ya Nak.
Baca Juga: Kredit Macet BPR Sumsel Rp 21 M, Pemprov Sertakan Modal Rp 118 M
Namun, betapa bikin terenyuhnya, ketika tangan bayi itu pun langsung mengangkat lagi. Tangan bayi terangkat ke atas dengan ekspresi muka yang terdiam seolah khuyuk berdoa.
Saat semua orang hampir merespon posisi tangan tersebut, ekspresi bayi itupun bikin terenyuh.
Ekspresi muka bayi yang masih merah dan memerah, itu nampak seolah yakin berdoa. Ia nampak tenang, seolah nampak tenang berdoa.
Posisi tangan yang kemudian menandah, itu lengkatkan ke muka seolah mengaminkan dan menyelesaikan doa.
"Aamin, Aamin berdoa ya nak," ujar ibu.
Baca Juga: Sejak Masa Sriwijaya, Sumsel Terkenal dengan Tiga Jenis Lada Ini
Salah satu akun instagram yang juga membagikan ialah akun peristiwa sekitar kita. Video itu pun dikomentari akun andriansyah7 dengan mengucapkan Subhanallah.
Sedangkan akun lainnya lina_saymona, juga mengucapkan subhanallah disertai dengan doa agar bayi menjadi ustadz yang besar.
"moga jd ustatd besar amiiin yr alamin,"
Berita Terkait
-
Bahaya PCOS dan Obesitas saat Hamil: Bayi Berisiko Lahir dengan Berat Badan Rendah!
-
Bayi Lahir Kuning Gegara Kista Duktus Koledokus? Ini Penjelasan Dokter
-
Selamat, Bayi-bayi Ini Lahir di Tahun Kabisat
-
Bayi Lahir di Malam 1 Suro Wataknya Sulit Ditebak, Ini 5 Mitosnya
-
Waduh! Berhubungan Seks saat Hamil Bisa Bikin Bayi Lahir Prematur? Dokter Ingatkan Pakai Kondom
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta