SuaraSumsel.id - Chef Juna secara lugas menanggapi netizen yang nyiyir tanya kapan menikah dengan pacarnya, Citra Anidya. Tanggapannya pun berupa pertanyaan yang menanyakan apakah perihal menikahnya menjadi masalah bagi netizen.
“Masalah?” tanya Chef Juna.
Sedangkan pacarnya, Citra Anidya juga mengaku telah menikah dengan pakar masak bernama asli Juna Rorimpandey itu.
Citra Anidya mengakui dia telah menikah dengan Chef Juna ketika membalas komentar warganet di akun Instagramnya.
Semula, Citra Anidya memamerkan foto bersama Chef Juna yang ikut menemaninya bekerja.
“Kali ini kerjanya ditemenin laki aing,” tulis Citra Anidya, Minggu (11/4/2021).
Chef Juna tak kalah romantis dengan memberikan balasan bahwa dirinya menjadi penjaga untuk sang kekasih.
“Jadi bodyguard sekali-kali,” kata Chef Juna.
Tapi interaksi ini kemudian mendapat permintaan warganet. Pasangan itu diminta menikah karena dianggap terlalu lama berpacaran.
Baca Juga: Sejak Masa Sriwijaya, Sumsel Terkenal dengan Tiga Jenis Lada Ini
“Nikah euy, kelamaan pacarannya,” kata @ekarismiyati.
Tanpa diduga, DJ yang akrab disapa Ncit itu mengatakan ia telah menikah dengan Chef Juna.
“Udah kaliii,” kata Citra Anidya membalas singkat.
Sementara Chef Juna hanya merespons dengan emoji wajah tertawa.
Jawaban Ncit sapaannya sontak membuat kaget warganet. Mereka berusaha mengonfirmasi lagi kepada personel grup Black Champagne.
“Kapan ka? Aku itu fans berat Chef Juna,” balas @ekarismiyati.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
UMKM Jadi Sorotan Global, Dirut BRI Bicara Keuangan Berkelanjutan di Davos
-
Operasi Hitung Bilangan Bulat Positif dan Negatif: Aturan Mudah yang Wajib Dikuasai
-
Usai Haji Halim Ali Wafat, Kejati Umumkan Status Kasus Tol Betung-Tempino
-
7 Fakta Prosesi Pemakaman Kemas Haji Abdul Halim Ali di Palembang
-
Saatnya Berkarya 2026! Bank Sumsel Babel Kick Off Kompetisi Karya Jurnalistik untuk Insan Media