SuaraSumsel.id - Artis Herjunot Ali bicara sempat tidak mempercayai Tuhan. Ia mengaku hal itu karena masih melihat ketidakadilan terjadi di mana-mana.
Tak hanya itu, Herjunot Ali juga mengkritisi eksistensi Tuhan lantaran katurunan semata.
Dalam sebuah kesempatan di kanal YouTube Bacot Television, Herjunot Ali Saat mendapat pertanyaan ‘Apa yang membuat lu enggak percaya sama Tuhan?’
Lalu ia bicara gamblang. Herjunot merasa kebanyakan orang menganut kepercayaan berdasarkan keturunan dan bukanlah berdasarkan pilihan.
“Yang pertama adalah gue banyak ngerasa bahwa kita ketika beragama di Indonesia agama kita itu adalah turunan dan bukan pilihan. Because your parents are Christian, and then you’re Christian. Lo gak diberikan keleluasaan berpikir bahwa ini adalah hal yang gue pilih, ini adalah agama yang gue pilih. Kenapa lo harus memilih itu?” ungkapnya, dilansir dari hop.id - jaringan Suara.com, Minggu (11/4/2021).
Kemudian, pria yang kerap disapa Junot itu juga melihat ada banyak ketidakadilan. Menurut Herjunot, Tuhan tidak ikut campur di dalamnya.
“Dan itu membuat gue menjadi orang yang critical. Gue banyak ngelihat ketidakadilan di dunia ini dan gue enggak ngerasa ada campur tangan Tuhan di dalamnya. ‘Kok ini begini? Kok Tuhan enggak adil terhadap ini? Kenapa kita diberikan keberuntungan seperti ini, tapi Tuhan tidak memberikan keberuntungan itu teradap orang ini?’” kata pria kelahiran 8 Oktober 1985 tersebut.
Lebih lanjut, pemeran Film 5 Cm itu menyebut ada banyak orang yang beragama namun tidak mengamalkan nilai-nilai dalam agama tersebut.
“Terus udah kayak gitu gue banyak ngelihat orang-orang yang tidak beragama mereka hanya menjalankan tapi tidak mengamalkan… Mereka salat, mereka ke gereja, mereka ke pura segala macem tapi kelakuannya masih minus. Gue ngelihat esensinya di mana ketika lu melakukan hal seperti itu?” kata Junot.
Baca Juga: Waspada, Sumsel Masuk Musim Pancaroba Berpotensi Angin Puting Beliung
Herjunot juga merasa bahwa semua agama mengajarkan kebaikan. Saat ditanya apa agamanya, Herjunot Ali mengaku terlahir dari keluarga yang memeluk agama Islam dan kini bangga menjadi sebagai muslim.
Berita Terkait
-
Herjunot Ali Beragama Islam Tapi Tidak Percaya Tuhan: Banyak Ketidakadilan
-
Potongan Rambut Zonk Jadi 'Herjedot Ali', Dosen Geleng-geleng Lihat Jokowi
-
Pria Potong Rambut Ala Herjunot Ali tapi Hasil Zonk, 'Mantap Herjedot Ali'
-
Herjunot Ali Bikin Geger Usai Kecup Mesra Axel Matthew
-
Profil Herjunot Ali, Aktor Film Berbakat Pernah Jualan Koran Bekas
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Langkah Tegas PT Bukit Asam: Tutup Jalur PETI dan Lindungi Aset Negara
-
7 Bedak Padat dengan SPF untuk Perlindungan Ekstra dari Sinar Matahari
-
Viral Guru SMK di Jambi Dikeroyok Siswa, Acungkan Celurit Saat Keributan di Sekolah
-
Sempat Lapor Balik Mahasiswi, Dosen yang Diduga Lakukan Pelecehan Dinonaktifkan Kampus
-
Bukan Satu Orang, Perundungan PPDS Unsri Disebut Menimpa Satu Angkatan Mahasiswa