SuaraSumsel.id - Aksi menyuapi bocah agar makan kadang bukan perkara mudah. Apalagi, jika berjumpa dengan bocah yang sulit makan atau cendrung memilih makanan yang disukai saja.
Orang tua atau yang menyuapinya tentu harus mencari motode yang ampuh agar mereka bersedia makan dan menikmati makannya.
Tapi di video bocah yang tengah akan disuapi nasi goreng ini, warganet malah dibikin gemes. Salah satu akun yang mengunggahnya @palembangtop
Aksi dan tingkahlaku sang bocah amat lucu dan menggemaskan ketika disuapin. Ia meminta sang ibu untuk terlebih dahulu mengibaratkan mengetuk pintu agar mulutnya terbuka.
Baca Juga: Tak Bertahan Lama, Papan Ucapan Sumsel Daerah Termiskin Diangkut
"Buka ma, buka Ma," pintanya
Sang ibu pun menjawab, "Bukannya (buka mulut) yang bagus dung,".
Namun bocah kembali meminta, "Tok, tok, tok, Ma," ujarnya.
Sang. ibu langsung mengiyakan permohonan sang anak," Iya.. Tok,Tok,Tok," kata ibu tersebut
Namun bocah kembali bertanya," Siapa tuh," tanyanya.
Baca Juga: Setelah Vaksinasi Covid-19, Bisnis Perhotelan di Sumsel Diharapkan Membaik
Ibunya menjawab, "Aku nasi goreng," katanya.
Sang bocah bertanya kembali, "Pedas?,"
Ibunya menyakini,"Gak, gak pedasssss," ujarnya seraya tertawa.
Bocah pun langsung merespon, "Masuk", seketika ia pun membuka mulutnya besar-besar dan menguyah nasi tersebut.
Percakapan drama makan nasi goreng ini pun bikin warganet gemas.
Selain percakapan itu, raut muka sang bocah memang menggemaskan.
@Kms.jery_saputra menulis dikasih makan apa nih bocah, pniter bener
@nasikukini menulis Capatuhhhhh, gemeeees,, ditambah icon suka
Berita Terkait
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
-
Di Balik 'Suka Sama Suka', Bocah 11 Tahun dan Kehamilan Kakak Sepupu Gemparkan Malaysia
-
Disekap di Kamar Kos, Bocah di Penjaringan Jakut Babak Belur Dianiaya Pacar Ibunya
-
Kisah Pilu Bocah Laki-laki yang Jebloskan Ibu ke Penjara Karena Membunuh Adiknya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka