SuaraSumsel.id - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumatera Selatan, Kelly Mariana meninggal dunia, Minggu (17/1/2021) pagi.
Sebelum dirawat akibat terpapar covid 19, Kelly sempat menuliskan pesan di group Whats App para komisioner sekaligus pegawai KPU.
Pesan ini memberitahukan bahwa ia terpapar covid 19 sehingga mengabarkan bahwa semua orang yang pernah kontak dengan dirinya hendaknya melakukan tes swab.
Kelly Mariana mengaku mengalami demam yang tinggi disertai batuk kering yang sangat parah. Kondisi itu mengakibatkan dirinya lemas.
Baca Juga: Jabatannya Dicopot DKPP, Ketua KPU: Saya Tidak Lakukan Pelanggaran
"Hari ini (13 Januari 2021, red) keluar hasil swab yang menyatakan saya positif Covid-19. Mulai tadi malam saya dirawat di RS Charitas,” tulis Kelly.
Pesan itu lalu direspon oleh anggota komisioner lainnya.
Dalam sreenshot itu nampak Kelly mengirimkan pesan tersebut pada 13 Januari pada pukul 10.00 wib. Pesan itu kemudian langsung dijawab komisioner Hepriyadi yang mendoakan agar lekas sembuh.
"Ya Allah, semoga lekas sembuh yuk," tulis Hepriyadi.
Kelly yang wafat di usia 54 tahun tersebut dirawat berbarengan dengan suaminya, A Yamin di Rumah Sakit RK Charitas Palembang.
Baca Juga: Diberhentikan DKPP, Ketua KPU: Saya Tidak Pernah Lakukan Kejahatan Pemilu
Dalam pesan itu, ia pun menunjuk Amran Muslimin sebagai Plh Ketua KPU Sumatera Selatan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
KPU Percepat Pelaksanakan PSU di Parigi Moutong karena Terbentur Jadwal Ibadah
-
Ada Tujuh Gugatan Hasil PSU di MK, KPU Berharap Permohonan Gugur pada Tahap Dismissal
-
PSU di 24 Daerah, KPU: Tidak 100 Persen Kesalahan Kami
-
Hari Ini Diperiksa Kasus Hasto PDIP, Apa yang Digali KPK ke Eks Ketua KPU Arief Budiman?
-
Tok! DKPP Pecat Ketua KPU Jawa Barat Ummi Wahyuni
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- Terlanjur Gagal Bayar Pinjol Jangan Panik, Ini Cara Mengatasinya
- Mayjen Purn Komaruddin Simanjuntak Tegaskan Sikap PPAD
- 7 HP Android dengan Kamera Setara iPhone 16 Pro Max, Harga Mulai Rp 2 Jutaan Saja
- Pascal Struijk Bongkar Duet Impian, Bukan dengan Jay Idzes atau Mees Hilgers
Pilihan
-
Kenakan Ikat Kepala Warna Hitam di Sidang Mediasi Ijazah, Penggugat Minta Jokowi Hadir
-
PPDB Sebentar Lagi, Ini 5 Rekomendasi SMP Negeri Favorit di Pekanbaru
-
5 Rekomendasi Mobil Murah Pajak Terjangkau, Harga Rp 100 Jutaan Saja!
-
4 Rekomendasi HP Rp 4 Jutaan Memori 512 GB Terbaik April 2025
-
Harga Emas Antam Hari Ini Cuma Turun Rp1.000
Terkini
-
Sinergi PTBA dan Masyarakat Hijaukan Lingkungan dalam Aksi Penanaman Pohon
-
Breaking News! 3 Tahanan Kabur Usai Sidang di Pagaralam, 2 Masih Berkeliaran
-
Alfamart Hadirkan Baby Milk Fair: Diskon Susu dan Kesempatan Menang Rp1,5 Juta
-
Tunggu Tubang: Penjaga Padi Lokal Semende di Tengah Ancaman Krisis Iklim
-
Dana Kaget Tiba Lagi, Cek Aplikasi DANA Sekarang dan Dapatkan Saldo Gratis