SuaraSumsel.id - Vaksinasi perdana covid 19 berlangsung di Istana Negara. Selain Presiden Joko Widodo, tokoh masyarakat, tokh agama juga terdapat perwakilan masyarakat sipil seperti pedagang dan buruh.
Raffi Ahmad mendapat vaksinasi perdana Covid-19 Jakarta, Rabu (13/1/2021).
Sang istri, Nagita Slavina tentu tidak ingin melewatkan momen langkah yang disiarkan langsung di televisi ini.
Nagita Slavina mengajak sang buah hati Rafathar nonton bareng proses vaksinasi perdana Covid-19 Raffi Ahmad.
Baca Juga: Raffi Ahmad Diharapkan Bisa Ikut Yakinkan Masyarakat Terima Vaksin Covid-19
Melalui unggahan Instastory, Nagita Slavina tampak antusias menyaksikan melalui layar kaca detik-detik saat Raffi Ahmad divaksin.
"Oh my god ini lagi menunggu Raffi lagi mau divaksin. Tadi bapak Jokowi udah," kata Nagita Slavina.
Namun saat Nagita mengarahkan kamera ponselnya ke Rafathar, nampak sang buah hati masih tertidur. Nagita pun berusaha membangunkan Rafathar untuk menyaksikan ayahnya divaksin.
"Ini anaknya mau diajakin nonton bareng malah tidur," lanjut Nagita Slavina.
"Tadi bapak Jokowi sudah divaksin sekarang lagi menunggu," ucap Nagita.
Baca Juga: Kemeja yang Dipakai Raffi Ahmad saat Divaksin Sudah Dipesan Tahun Lalu
SuaraJabar.id - Raffi Ahmad mengikuti vaksinasi perdana Covid-19 yang dilangsungkan di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu (13/1/2021). Sang istri, Nagita Slavina tentu tidak ingin melewatkan momen yang disiarkan langsung di televisi ini.
Berita Terkait
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat