SuaraSumsel.id - Kapal Tugboat (TB) Atlas yang menarik Tongkang Brawijaya dari Pulau Kemaro ke Dermaga Pusri di Perairan Sungai Musi, Kelurahan 3 Ilir, Kecamatan IT II Palembang, tenggelam, Selasa (24/11/2020).
Akibat kejadian itu, Safarudin (60) yang menjadi nakhoda kapal juga sempat menghilang.
Sementara tiga Anak Buah Kapal (ABK) berhasil menyelamatkan diri.
Tim SAR tak menyerah dan terus melakukan pencarian. Tubuh korban akhirnya berhasil ditemukan dengan metode penyelaman, dengan jarak 10 M dari lokasi awal kejadian.
Penemuan jasad Safarudin, dibenarkan Kepala Basarnas Sumsel Hery Marantika, Rabu (25/11/2020) seperti dilansir Sumselupdate.
Dikatakan Hery, tubuh korban saat ditemukan dengan posisi tertelungkup dan langsung dievakuasi menggunakan perahu karet untuk selanjutnya dibawa ke Rumah duka untuk diserahkan kepada pihak keluarga.
“Adapun kendala selama proses pencarian selain faktor cuaca dan arus sungai yang deras keruhnya air sungai juga menjadi kendala tersendiri bagi team SAR Gabungan dikarenakan dengan kondisi air yang keruh sehingga menghambat proses penyelaman,” tuturnya.
Dengan ditemukannya korban maka seluruh personel yang terlibat dalam operasi SAR. Maka secara resmi operasi SAR dinyatakan ditutup serta semua unsur SAR yang terlibat dikembalikan kekesatuannya masing-masing.
(Sumselupdate)
Baca Juga: 4 Hari Hanyut di Sungai Saat Mandi, Santri di Ogan Ilir Belum Ditemukan
Berita Terkait
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- Adly Fairuz Nyamar Jadi Jenderal Ahmad, Tipu Korban Rp 3,6 Miliar dengan Janji Lolos Akpol
- Inara Rusli Lihat Bukti Video Syurnya dengan Insanul Fahmi: Burem, Gak Jelas
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi