SuaraSumsel.id - Kapolres Magelang Kota, AKBP Nugroho Ari Setiawan memastikan peristiwa viralnya video aksi pamer celana dalam di Magelang Kota masih dalam proses penyelidikan.
Pihaknya belum berani menyebut identitas pelaku aksi tersebut. Sebab, masih dalam proses pemeriksaan lebih lanjut.
"Masih proses penyelidikan ya, kita untuk menyebutkan sesorang sebagai pelaku atau tersangka butuh proses ya. karena itu akan berimplikasi kepada pemidanaan, kalau ini adalah suatu peristiwa pidana," ucapnya.
Namun, ia mengaku jajarannya sudah turun langsung untuk melakukan pemeriksaan terhadap orang-orang yang terkait dengan video viral tersebut.
Baca Juga: Polisi Sudah Jumpai Wanita yang Pamer Daleman Sambil Naik Motor
"Oleh karena itu kami sudah melakukan klarifikasi terhadap pihak-pihak yang berkaitan dengan video tersebut. Untuk identitas belum kita disclose atau mengungkapkannya, karena implikasinya kan ada, kita tunggu prosesnya," ujarnya.
Sebelumnya Video memperlihatkan seorang perempuan memperlihatkan celana dalam yang viral di media sosial ditanggapi Polres Kota Megelang.
Saat itu, Pihak kepolisian Magelang melalui akun Instagramnya langsung memburu perempuan yang telah membuat konten viral itu. "Bukan untuk ditiru. jangan gadaikan kehormatan kalian hanya untuk sebuah konten unfaedah!" tulis keterangan @polsekmagelangselatan.
Di unggahan selanjutnya, @polsekmagelangselatan bahkan mengungkap identitas perempuan tersebut berkat plat nomor kendaraan yang terekam jelas kamera.
"Ayo Mba Ida, di klarifikasi video viralmu biar warganet tidak salah paham dan tidak ada yang mengikuti jejakmu yang mbebayani," kata @polsekmagelangselatan.
Baca Juga: Nasib Video Viral Mbak Ida yang Jadi Gunjingan Warganet, Begini Kata Polisi
"Demi tiktok wanita jaman sekarang harga dirinya gada murahan semua aurat dibuka-buka," tulis pemilik akun @dewi_wul**
Berita Terkait
-
Remaja di AS Dibunuh dan Diperkosa Ayah Kandung, Leher dan Tangan Nyaris Putus!
-
Diskriminatif Terhadap Bekas Napi Hingga Jadi Alat Represi: SKCK Perlu Dihapus atau Direformasi?
-
Negara 'Galak' ke Rakyat Kecil: Polisi Bisa Sita Kendaraan STNK Mati Tuai Kritik Pedas!
-
RUU KUHAP: Maqdir Ismail Usul Polri Pegang Kendali Penyidikan, Jaksa Fokus Penuntutan
-
Polisi Predator Anak: Kapolres Ngada Diduga Cabuli 3 Bocah, Video Disebar Online!
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Pantau Langsung! PSU Empat Lawang Digelar Hari Ini, Berikut Kondisi Terkini
-
BRImo Makin Canggih, Super Apps Bilingual Siap Manjakan Pengguna
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah