SuaraSumsel.id - Seorang imam masjid di OKI, Muhammad Arif, 61 masih harus menjalani pengobatan setelah mengalami luka berat, Jumat (11/9/2020). Penganiayan yang dialaminya akibat pelaku M menganiaya dengan menggunakan parang miliknya. Kini pelaku M sudah berhasil diamankan oleh polisi.
Berikut fakta atas kejadian tersebut :
Bukan saat memimpin salat
Kapolres Ogan Komering Ilir (OKI), Alamsyah Pelupessy membenarkan kejadian yang terjadi di wilayah kerjannya tersebut namun menerangkan jika korban saat kejadian bukan sedang memimpin salat di masjid tersebut.
Baca Juga: CEK FAKTA: Lampu RSD Wisma Atlet Menyala Pertanda Penuh Pasien Covid-19?
“Bukan imam saat salat, tapi korban berada di belakang imam. Bersangkutan memang dikenal sebagai yang sering mengimamin salat. Imam masjid saja,” ujarnya kepada suara.com, Minggu (13/9/2020).
Berlangsung saat salat magrib
Kejadian bermula saat pelaku M datang ke masjid di Kelurahan Tanjung Rancing, Kecamatan Kayuagung, OKI guna melaksanakan salat magrib berjamaah. Saat rakaat pertama, pelaku M melihat korban yang berada di belakang imam salat.
Pelaku tiba-tiba pulang ke rumah dan mengambil parang lalu kembali di masjid. Setiba di masjid, pelaku langsung melukai korban hingga mengalami luka di bagian wajah, dan lengan sebelah kanan.
“Sempat bertemu di masjid sebelum salat masjid,” sambung Kapolres.
Baca Juga: CEK FAKTA: Gibran Rakabuming Bermimpi Bebaskan Palestina dari Israel?
Motif dendam karena tersinggung
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Tidak Ada Demo Besar di Turki Usai Penahanan Wali Kota Istanbul
-
CEK FAKTA: Apakah Lumpur Lapindo Benar-Benar Berhenti?
-
CEK FAKTA: Budi Arie Bakal Kembalikan Dana Haji yang Dipakai IKN Rp 700 Triliun, Benarkah?
-
CEK FAKTA: Video Ricuh DPR untuk RUU Perampasan Aset Ternyata Hoaks
-
CEK FAKTA: Benarkah Prabowo Pecat 55 Pejabat Kepala Daerah?
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Harga Melonjak Saat Idul Fitri, Sumsel Catat Inflasi Tertinggi dalam Dua Tahun Terakhir
-
Pilkada Empat Lawang: Dua Mantan Bupati Adu Kuat, Rebut Kursi di Pemilu Ulang
-
Pendanaan KUR dari BRI Membuat Usaha Suryani Berkembang, Ini Kisahnya
-
Kronologi Kecelakaan Kerja PT Pusri yang Tewaskan Pekerja Saat Malam Takbiran
-
Awas Modus Ganjal ATM Marak! Warga Palembang Jadi Korban, Uang Lenyap Sekejap