Polisi Tangkap 200 Pendukung saat Sidang Vonis Rizieq Shihab

Saat sidang vonis Rizieq Shihab setidaknya 200 pendukung ditangkap polisi.

Tasmalinda
Kamis, 24 Juni 2021 | 14:06 WIB
Polisi Tangkap 200 Pendukung saat Sidang Vonis Rizieq Shihab
Ilustrasi pendukung Rizieq Shihab. [Suara.com/Angga Budhiyanto] Polisi Tangkap 200 Pendukung saat Sidang Vonis Rizieq Shihab, Kamis (24/6/2021)

Rizieq dianggap melakukan tindak pidana pemberitahuan bohong karena menyatakan kondisinya sehat meski terkonfirmasi COVID-19 saat dirawat di RS UMMI Bogor pada November 2020. (ANTARA)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini