3. Adidas RUNNING Sepatu Duramo
Running shoes terbaik dari Adidas ini bahan upper terbuat dari mesh dan material tumitnya berbahan neoprena yang lembut.
Tak heran, jika sepatu ini cocok jadi andalan karena nyaman untuk olahraga lari. Saat menggunakan sepatu Adidas ini, kamu akan merasakan sensasi ringan dan kencang karena dilengkapi dengan tali yang kuat.
4. PUMA Sepatu Lari Incinerate Peacoat
Baca Juga: 7 Rekomendasi Brand Sepatu Lokal Mulai Rp50 Ribuan, Kualitas Gak Kaleng-kaleng
Sepatu lari yang bagus dari PUMA ini memiliki sol dalam SoftFoam+ untuk memberi kenyamanan saat berlari.
Sementara itu, sol tengah berbahan busa EVA dan outsole karet berzona agar kaki dapat bergerak dengan mudah.
Tidak hanya laki-laki, sepatu ini juga cocok untuk digunakan oleh wanita karena desainnya yang menarik dengan warna natural.
5. Athletica AT 693
Sepatu ini mengklaim fleksibel karena dapat menyesuaikan dengan kontur kaki untuk determinasi yang tinggi.
Baca Juga: Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Fitur Endura Heel Tab, beguna untuk menahan bagian tumit, sehingga lebih nyaman ketika berlari cepat.
6. Nike Air Zoom Pegasus
Sesuai namanya, sepatu ini menggunakan Zoom Air pada bagian depan sepatu, yaitu bantalan udara yang memberikan sensasi pantulan yang cepat dan responsif saat berlari.
Selain itu, sepatu lari terbaik ini memiliki React foam, yaitu busa yang ringan dan elastis. Hal tersebut mampu memberikan kenyamanan jangka panjang dan daya tahan yang tinggi.
Pemilihan alas kaki yang tepat akan membuat terhindar dari penyakit karena salah pilih sepatu.
Berita Terkait
-
5 Rekomendasi Sepatu Running Nineten, Performa Juara Mulai Rp400 Ribuan
-
6 Sepatu Lari yang Modelnya Timeless Versi Dokter Tirta, Trendy di Segala Zaman
-
5 Pilihan Sepatu Running Ortuseight Terbaik: Desain Stylish, Cocok untuk Pemula dan Pelari Pro
-
4 Rekomendasi Sepatu Running PUMA Original Harga Rp400 Ribuan, Lari Nyaman Nggak Perlu Mahal
-
Dari Botol Plastik ke Sepatu Rajut 3D, Inovasi Berkelanjutan yang Bikin Fashion Lebih Keren!
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Rahasia Kulit Glowing Alami: Manfaat Lidah Buaya yang Wajib Kamu Tahu!
-
Sepatu Running Buat ke Kantor? Ini 5 Alasan Kamu Wajib Coba
-
Harga Sepatu Ortuseight Juli 2025: Mulai Rp314 Ribu hingga Rp2,5 Juta?
-
Beli Mobil Bekas? Ini 7 Cek Wajib Biar Nggak Ketipu Penampilan Luar
-
Mau Sepatu Hoka? Simak Daftar Harga & Model Terlaris Juli 2025