SuaraSumsel.id - Memiliki kendaraan pribadi menjadi kebutuhan utama, apalagi di tengah sistem transportasi umum yang masih belum merata di beberapa wilayah.
Terutama dari kalangan keluarga muda, pelaku usaha kecil, hingga pekerja kantoran yang membutuhkan kendaraan pribadi namun memiliki budget terbatas.
Membeli mobil bekas murah pun bisa menjadi solusi tepat buat kamu yang memiliki budget terbatas. Salah satu segmen yang paling diminati adalah mobil bekas murah dengan harga sekitar Rp 80 jutaan.
Meskipun tidak semua unit tersedia tepat di angka Rp 80 jutaan, namun tetap memungkinkan untuk dibeli secara kredit.
Hal ini dapat menjadi pertimbangan bagi kamu dalam menyesuaikan anggaran dan kebutuhan dalam membeli mobil bekas murah.
Dengan budget sekitar Rp 80 jutaan, kamu tetap bisa mendapatkan mobil yang layak pakai, irit bahan bakar, serta dilengkapi fitur keselamatan dasar.
Keuntungan lainnya adalah pilihan kredit yang semakin mudah, cepat, dan fleksibel berkat dukungan dari berbagai lembaga pembiayaan seperti BCA Finance, Adira Finance, Mandiri Tunas Finance, dan lain-lain.
Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 80 Jutaan Bisa Kredit
Berikut ini adalah daftar mobil bekas terbaik tahun 2025 dengan harga mulai di kisaran Rp 80 jutaan yang cocok untuk kebutuhan sehari-hari dan bisa dikreditkan.
Data berikut dikumpulkan dari berbagai sumber terpercaya baik online maupun offline.
1. Suzuki Ignis 2017
Estimasi harga: Sekitar Rp 85 juta untuk kondisi baik
Kelebihan:
- Desain unik dan stylish
 - Cocok untuk anak muda atau profesional urban
 - Praktis dan gesit di jalanan kota
 
Suzuki Ignis hadir dengan tampilan berbeda dibandingkan city car sekelasnya. Pastikan memilih unit yang masih prima sebelum membeli.
2. Toyota Calya 2017-2018
Berita Terkait
- 
            
              60 Juta Emang Dapet? Intip Harga Avanza Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Taksiran Pajak
 - 
            
              PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta untuk Dorong Ekosistem Kendaraan Listrik
 - 
            
              Keluarga Baru Pilih Ayla atau Rocky? Simak Dulu Harga Mobil Daihatsu November 2025
 - 
            
              Capek Merasa Risau dengan Mutu BBM? Intip Dulu Daftar Harga Mobil BYD November 2025
 - 
            
              Rekomendasi Mobil Bekas di Bawah Rp 100 Juta yang Bikin Anti Minder
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Jual Mobil Listrik Bekas? Begini 6 Cara Biar Harganya Gak Anjlok
 - 
            
              Pasar EV 2025 Memanas! Strategi BYD, Wuling, GAC Aion, dan Neta Bikin Kompetisi Makin Sengit
 - 
            
              5 Hal Menyentuh dari Pesan UAS Soal Gubernur Riau Terjerat OTT KPK: Semua Sudah Takdir Allah
 - 
            
              Mitos atau Fakta: Mobil Listrik Gak Boleh Dicuci Steam, Nanti Korslet?
 - 
            
              5 Fakta Kinerja Tangguh Bank Sumsel Babel, Pertahankan Peringkat idA+ dari PEFINDO