SuaraSumsel.id - Ingin punya mobil impian keluarga bergaya elegen tanpa harus menguras isi kantong? Kini, kamu tidak perlu menunggu lama atau menabung bertahun-tahun.
Dengan bujet mulai dari Rp 10 jutaan, ada sejumlah mobil bekas dengan tampilan mewah, nyaman, dan tetap andal untuk dipakai sehari-hari atau liburan bersama keluarga tercinta.
Berikut empat pilihan mobil keluarga dengan harga miring, tapi tampilan keren yang siap menemani perjalananmu.
Baca Juga:
5 Mobil Bekas Murah di Bawah Rp100 Juta: Tahun Muda, Jangan Ragukan Performa
Wuling Rayakan Produksi Global 3 Juta Unit EV dan Lokalisasi MAGIC Battery di Indonesia
1. Suzuki Esteem
Suzuki Esteem mungkin tidak seterkenal rivalnya, tapi sedan ini punya daya tarik sendiri.
Dengan desain membulat dan bodi yang aerodinamis, Esteem terlihat modern bahkan untuk standar sekarang.
Interiornya lega, cocok untuk keluarga kecil yang butuh ruang ekstra.
Mesinnya 1.3L memang tidak kencang, tapi sangat irit dan cocok untuk penggunaan harian.
Uniknya, mobil ini punya ventilasi udara di pintu yang jarang ditemukan di kelasnya!
Harga bekas: Mulai Rp 18 juta - Rp 30 jutaan.
Baca Juga:
Prakiran Pajak Suzuki Fronx di Indonesia, Tak Sampai Rp5 Juta
Berita Terkait
-
Insentif Mobil Listrik Berbasis Bahan Baku Lokal, Toyota: Industri Domestik Siap?
-
Dibuka Pekan Depan, IIMS 2026 Dibanjiri Brand Otomotif Asal China
-
Terpopuler: Fitur Baru Xpander Makin Stabil di Tikungan, Mobil Gampang Dirawat Jarang ke Bengkel
-
Langkah Strategis Mazda Hadirkan Dealer Standar Global di Mataram
-
7 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Ibu-Ibu yang Lincah dan Gesit, Mulai Rp60 Jutaan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Rumus Diskon Ganda: Cara Menghitung 50 Persen dan 20 Persen dengan Benar
-
Ziarah Kubro Palembang 2026: Jadwal Lengkap, Rangkaian Acara, dan Maknanya
-
5 Fakta Narkoba Etomidate Berkedok Vape yang Beredar di Palembang
-
Mengulik Alasan PLN Masih Mengangkut Batu Bara Lewat Jalan Darat di Sumsel
-
BRI Peduli Hadirkan Harapan, Relawan Bantu Sekolah Bangkit Pascabencana Aceh