SuaraSumsel.id - Saat ini, jenis Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) menjadi salah satu tulang punggung kemajuan ekonomi di Indonesia. Semua pelaku bisnis di sektor ini pasti pasti ingin perusahaannya terus mengalami peningkatan.
Untuk menjadi besar, UMKM naik kelas harus siap untuk bersaing di nasional, atau bahkan internasional.
Terhubungnya produk lokal dan UMKM yang berkualitas dan berdaya saing tinggi dengan konsumen secara luas, baik nasional maupun internasional merupakan kunci agar produk Indonesia dapat naik kelas.
Ada banyak cara agar UMKM milik kamu bisa dikenal konsumen secara luas, salah satunya adalah mengikuti BRI UMKM EXPO(RT) 2025. Di event ini berbagai produk UMKM terbaik dapat memperluas jangkauan pasar mereka dan mempertemukan mereka dengan potential buyer internasional.
Baca Juga: USS 2024 Presented by BRImo Banjir Promo dan Wajib Disambangi Pecinta Sneakers
Kali ini event tersebut akan menghadirkan beberapa kategori yang bisa dikuti oleh para UMKM diantaranya Home Décor & Craft, Food & Beverage, Accessories & Beauty, Fashion & Wastra, Healthcare/Wellness.
Pendaftaran UMKM sendiri sudah dibuka mulai tanggal 20 September 2024 lewat website https://brilianpreneur.com/ dan pendaftaran di tutup tanggal 30 Oktober 2024.
Cara daftar BRI UMKM EXPO(RT) 2025
- Kunjungi https://brilianpreneur.com
- Registrasi dengan klik : “Klik di Sini Untuk Mendaftar"
- Setelah muncul laman registrasi, kemudian klik : “Mulai Proses Pendaftaran”
- Mengisi Form “Biografi” ,” Detail Usaha” dan “Detail Produk”
- Jika semua form telah terisi klik “kirim” kemudian klik “oke”, muncul informasi pendaftaran berhasil.
Direktur Commercial, Small and Medium Business BRI, Amam Sukriyanto menyampaikan bahwa BRI UMKM EXPO(RT)[2] merupakan komitmen BRI untuk mendukung UMKM bersaing di pasar global.
“Kegiatan ini menjadi momentum strategis bagi UMKM untuk memperluas jangkauan pasar dan bertemu dengan potensial buyer internasional. BRI berkomitmen memajukan UMKM melalui pembiayaan, pendampingan, dan akses ke pasar global,” ucap Amam.
Baca Juga: BRI Berdayakan Usaha Keripik Pisang di Bakauheni Lampung, Simak Kisah "Njik Njik" Merajut Sukses
Adapun tema BRI UMKM EXPO(RT) 2025 adalah “Broadening MSME’s Global Outreach” yang diartikan sebagai upaya mendorong UMKM untuk lebih terlibat dalam pasar internasional, meningkatkan daya saing UMKM serta mendapatkan peluang bisnis baru di berbagai belahan dunia.
Berita Terkait
-
Panduan Cek Limit dan Tagihan Kartu Kredit BRI via Sabrina
-
Berkat Pemberdayaan BRI, Pengusaha UMKM Asal Sidoarjo Ini Sukses Tembus Pasar Ekspor
-
Promo Spesial Jittlada Breeze & Jitlada Pakuwon Bekasi untuk Nasabah BRI
-
Nabung Emas di AgenBRILink, Dapatkan Segudang Keuntungan
-
Cum Date Jatuh di 10 April 2025, Jangan Lewatkan Kesempatan Dapatkan Dividen Rp31,4 Triliun BRI
Tag
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Pemain Keturunan Maluku: Berharap Secepat Mungkin Bela Timnas Indonesia
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
Pilihan
-
Solusi Pinjaman Tanpa BI Checking, Ini 12 Pinjaman Online dan Bank Rekomendasi
-
Solusi Aktivasi Fitur MFA ASN Digital BKN, ASN dan PPPK Merapat!
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB, Terbaik untuk April 2025
-
Gelombang Kejutan di Industri EV: Raja Motor Listrik Tersandung Skandal Tak Terduga
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi Lagi Rp34.000 Jadi Rp1.846.000/Gram
Terkini
-
Bagikan Nilai Tambah bagi Pemegang Saham, BRI Dividen Rp31,4 Triliun pada 10 April 2025
-
Sederet BUMD Pemprov Sumsel Dilaporkan 'Tidak Sehat', Ini Daftarnya
-
Pengakuan Eks Wawako Fitrianti Agustinda Soal Kasus Dana Hibah PMI Palembang
-
Terungkap Alasan Diskotik Darma Agung Club 41 Palembang Operasi Tanpa Izin
-
Berkat Pemberdayaan BRI, UMKM Aksesoris Fashion Ini Sukses Tembus Pasar Internasional