SuaraSumsel.id - Puasa Ramadan ialah ibadah yang hanya ada di bulan Ramadan. Di ibadah ini, akan ditunaikan sejak waktu imsak sampai dengan waktu berbuka puasa atau yang bertepatan dengan ibadah sholat magrib.
Berikut ini jadwal buka puasa untuk kota Palembang, Lubuklinggau dan Prabumulih pada 14 Maret 2024.
Saat berbuka puasa hendaknya membaca doa. Berikut doa yang dianjurkan Rosullulah SAW saat berbuka puasa yang dibacakan setelah makan dan minum.
Doa buka puasa merupakan doa yang dibacakan oleh Nabi Muhammad SAW dalam riwayat Imam Bukhari dan Muslim.
Baca Juga: Waktu Buka Puasa 14 Maret 2024 Wilayah Kota Palembang dan Sekitarnya
اَللّٰهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ
Allaahumma lakasumtu wabika aamantu wa'alaa rizqika afthortu birahmatika yaa arhamar-roohimiina.
Artinya:
Ya Allah karena-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, kepada-Mu aku berserah dan dengan rezeki-Mu aku berbuka (puasa), dengan rahmat-Mu, Ya Allah yang Tuhan Maha Pengasih.
Berikut jadwal berbuka puasa kota Palembang:
Baca Juga: Jadwal Buka Puasa 13 Maret 2024 Kota Palembang, Lubuklinggau Dan Prabumulih
IMSAK: 04:42 WIB
SUBUH: 04:52 WIB
TERBIT: 06:04 WIB
DUHA: 06:31 WIB
ZUHUR: 12:14 WIB
ASAR: 15:14 WIB
MAGRIB: 18:18 WIB
ISYA': 19:26 WIB
Berikut jadwal berbuka puasa kota Lubuklinggau:
IMSAK: 04:50 WIB
SUBUH: 05:00 WIB
TERBIT: 06:11 WIB
DUHA: 06:38 WIB
ZUHUR: 12:22 WIB
ASAR: 15:21 WIB
MAGRIB: 18:25 WIB
ISYA': 19:31 WIB
Waktu buka puasa kota Prabumulih:
IMSAK: 04:44 WIB
SUBUH: 04:54 WIB
TERBIT: 06:05 WIB
DUHA: 06:33 WIB
ZUHUR: 12:16 WIB
ASAR: 15:16 WIB
MAGRIB: 18:20 WIB
ISYA': 19:28 WIB
Ini lah jadwal dan waktu berbuka puasa untuk wilayah Palembang, Lubuklinggau dan Prabumulih pada 14 Maret 2024.
Berita Terkait
-
Bayar Utang Puasa Ramadan VS Puasa Syawal, Mana yang Harus Didahulukan?
-
Penyempurna Ramadan, Ini Lima Keutamaan Puasa Syawal
-
Selamat Tinggal Ramadan, Puasa Syawal Segera Dimulai
-
Diskusi di UPH, Dokter Spesialis: Dengan Puasa, Seluruh Organ Penting Bisa Berkembang lebih Baik
-
Tips Puasa Ramadan Tanpa Lemas dan Dehidrasi: Jangan Sampai Kebutuhan Cairan Tubuh Kurang!
Tag
Terpopuler
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Daftar 7 Artis Indonesia dan Selebgram Terseret Kasus Judi Online: Dari Wulan Guritno hingga Gunawan Sadbor
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi