SuaraSumsel.id - Proses pemilihan umum atau Pemilu yang bertepatan dengan 14 Februari atau lebih dikenal dengan hari kasih sayang pun mengundang kreatif masyarakat.
Di TPS 21 Mayor Santoso dan TPS 53 di Kancil Putih misalnya. Seluruh bagian dari TPS diwarnai dengan warna pink mulai dari tenda TPS sampai seragam pakaian petugas TPS berwarna pink.
Hiasanya TPS lainnya, berupa balon-balon warna pink tergantung rapi di tenda Posko 21 sehingga menarik perhatian pemilih dan masyarakat yang melintas.
Tidak hanya itu, Ketua KPPS TPS 21 Depi Suryana pun memastikan jika semua pemilih mendapatkan coklat saat memilih.
Ketua TPS 53 Rizki Juliani mengatakan, menggunakan warna serba pink selain nuansa valentine juga agar lebih netral.
“Kami sudah siapkan dari H-7, kami pilih warna pink termasuk seragam kami ini agar netral dan menarik perhatian pemilih pemula,” katanya.
Selain serba warna pink, petugas TPS pun terbilang masih muda. Rata-rata di usia 30-40 tahunan, yang nantinya paham menggunakan Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap).
“Tahun ini baru anak muda yang jadi petugas, periode sebelumnya banyak orang tua,” kata perempuan 29 tahun ini.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
-
Tim Hukum Ridwan Kamil Layangkan Tantangan Terbuka ke Lisa Mariana Soal Pembuktian
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib
-
Cemburu Buta, Polisi di Palembang Aniaya Mantan dan Arahkan Pistol ke Warga