SuaraSumsel.id - Sidang kasus dugaan korupsi dalam proses akusisi saham PT Satria Bahana Sarana (SBS) oleh PT Bukit Asam Persero atau PTBA terlangsung di Pengadilan Tipikor Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel).
Pada agenda sidang mendengarkan keterangan saksi sempat mengalami penundaan. Diagendakan sidang yang mendakwakan jika terdakwa Nurtina Tobing, Milawarma, Anung Dri Prasetya, Saiful Islam dan Raden Tjhayono Imawan menghadirkan saksi ahli.
Tim kuasa hukum Soesilo Aribowo mengatakan jika akuisisi PT SBS sebenarnya berdampak bagi PTBA dalam hal ketergantungan jasa penambangan.
PT SBS mempunyai prospek sekaligus manfaat bagi PTBA agar terhindar dari ketergantungan jasa penambangan.
"Keuntungan kedua PTBA bisa menghemat biaya efisiensi dan jumlahnya sangat signifikan menjadi triliunan. Manfaat lain ialah peningkatan produksi atas kinerja produksi yang dilakukan PT SBS dari waktu kewaktu PT SBS menunjukkan kinerja yang baik setelah diakusisi PTBA di tahun 2015,” ungkap Gunadi didampingi Redho Junaidi, Senin (22/1/2024).
Berdasarkan laporan keuangan PT SBS per September 2023 banyak ekuositas nan positif atas laba yang meningkat sebagaimana keterangan dari hampir semua saksi yang dihadirkan di persidangan.
“Kemudian ada beberapa saksi yang terlibat dalam proses akusisi menegaskan, bahwa proses akusisi telah dilakukan secara proper dengan ketentuan hukum yang berlaku,” ucapnya menjelaskan.
Berita Terkait
-
PTBA Kantongi Rp30 T di Kuartal III-2024, Tapi Laba Malah Anjlok
-
Skandal Tambang Mengguncang Andalas dan Bukit Asam, Negara Rugi Rp488 Miliar Diungkap BPK
-
Ayo Sekolah Buka Harapan Siswa Berprestasi untuk Jalani Pendidikan Tinggi dan Mampu Naikkan Derajat Orangtua
-
PTBA Bagikan Dividen Rp 4,6 Triliun, 75 Persen dari Laba Bersih 2023
-
Profil Eks Dirut PTBA Emil Milawarma dan Kasus Korupsi yang Menjeratnya
Tag
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
-
Pusing Dah! Isu Dipecat, Shin Tae-yong Dibebankan Menang Lawan Arab Saudi di Tengah Rekor Buruk Timnas Indonesia
-
Garda Prabowo Dukung Andi Harun di Samarinda, Pilih Isran Noor di Pilgub Kaltim, Bukan Rudy Mas'ud
Terkini
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?
-
WNA China Tewas Tertabrak Speedboat di Sumsel, Nakhoda Jadi Tersangka
-
Rayakan HUT Emas ke - 50, Semen Baturaja Sinergi Membangun Keberlanjutan
-
Demi Harga Diri, Novi Dipenjara: Kisah Ibu 2 Anak Berjuang dari Tetangga Genit