SuaraSumsel.id - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Sumatera Selatan memprakirakan hujan turun pada saat malam tahun baru 2024 di Kota Palembang.
Prakirawan BMKG Sumsel Nasrun mengatakan, hujan yang turun di malam perayaan tahun baru di Palembang berintensitas ringan.
Selain Palembang, hujan intensitas ringan diperkirakan terjadi di beberapa daerah lainnya, seperti Kabupaten Banyuasin, Kabupaten Musi Rawas, Kabupaten Pali, Kota Prabumulih, Kabupaten Ogan Ilir.
Sebelumnya Koordinator Bidang Observasi dan Informasi BMKG Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) II Palembang Sinta Andayani mengatakan wilayah Sumsel sudah memasuki awal musim hujan periode 2023-2024 sejak November hingga Desember.
"Peralihan musim kemarau ke musim hujan ini merupakan musim pancaroba. Ciri khas musim pancaroba ini ialah cuaca ekstrem yang bisa saja menimbulkan bencana," katanya.
Ia menambahkan warga Sumatera Selatan harus mewaspadai fenomena musim pancaroba, yaitu peralihan musim kemarau ke musim hujan.
Dengan melihat dan waspada beberapa indikasi awan tebal seperti awan colomunimbus.
"Kami imbau masyarakat dan pemangku kepentingan untuk mempersiapkan lingkungan dan memperkuat struktur bangunan agar kuat. Kemudian, membersihkan drainase untuk memperlancar aliran air," katanya. (ANTARA)
Baca Juga: Jembatan Ampera Ditutup di Malam Tahun Baru, Simak Rute Pengalihan Arus Lalu Lintas
Berita Terkait
-
Jembatan Ampera Ditutup di Malam Tahun Baru, Simak Rute Pengalihan Arus Lalu Lintas
-
Modus Beli Susu, Suami Istri di Palembang Curi Sekarung Beras yang Berujung Viral
-
Penumpang Nataru Padat, PT KAI Sediakan Arena Bermain Anak-anak di Stasiun
-
Warga Palembang Diminta Tanam Cabai di Rumah Guna Tekan Inflasi Daerah
-
3 Warga Turki dan Belanda Dideportasi dari Sumsel Karena Melanggar Aturan
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
Dulu Mobil Mewah, Sekarang Cuma Rp200 Jutaan! Begini Nasib Sedan Civic, Altis, dan Camry
-
Sumsel Sepekan: Dari Kritik ke Laporan Polisi, Ada Apa di SMKN 7 Palembang?
-
Viral Detik-Detik Mengharukan, Sopir Ambulans Tutup Usia Usai Antar Jenazah
-
Geger di Aceh! Batu Giok 5.000 Ton Ditemukan di Hutan Nagan Raya, Nilainya Bikin Melongo
-
Viral Detik-Detik LRT Alami Gangguan! Penumpang Jalan Kaki di Rel Setinggi 15 Meter