SuaraSumsel.id - Klub Sriwijaya FC kekinian harus keluar dari tiga besar klasemen group A Sumatera liga 2 PT Liga Indonesia Baru (LIB) musim 2023/2024. Posisi ini jauh dari apa yang diharapkan klub kebanggan wong kito.
Dengan target ingin ke liga 1, Sriwijaya FC setidaknya berada di tiga besar dengan mengumpulkan poin mencapai 16 poin.
Saat ini, Sriwijaya FC hanya bisa mengumpulkan sebanyak 6 poin. Poin tak maksimal ini diperoleh Sriwijaya FC akibat pengurangan atas sanksi dari komisi disiplin atau Komdis PSSI.
Sriwijaya FC mendapatkan sanksi atas laporan Semen Padang FC yang mempersoalkan mengenai keikutsertaan pemain U-21.
Atas laporan itu, Sriwijaya FC mendapatkan pengurangan sebanyak 3 poin disertai denda Rp45 juta. Sriwijaya FC pun mengajukan banding atas sanksi ini.
Sayangnya, banding atas sanksi tersebut ditolak oleh Komdis PSSI. Atas sanksi Komdis PSSI, Sriwijaya FC harus kehilangan 4 poin.
Awalnya Sriwijaya FC sudah mengumpulkan 9 poin, lalu mengalami pengurangan sebanyak 4 poin. Pengurangan 4 poin ini berasal dari sanksi sekaligus menghilangkan hasil tanding saat Sriwijaya FC menjamu Semen Padang FC tersebut.
Saat ini, Sriwijaya FC membutuhkan 4 kali kemenangan dengan setidaknya membutuhkan 12 poin.
Klasemen group Sumatera saat ini, menempatkan Semen Padang FC sebagai juara. Saat ini, Semen Padang FC sudah mengumpulkan 16 poin.
Baca Juga: Kementan Upayakan Lahan Rawa di OKI Sumsel Bisa Panen 3 Kali Setahun
Setelah Semen Padang FC, klub Persiraja Banda Aceh menempati posisi kedua dan disusul dengan PSMS Medan. Persiraja Banda Aceh telah mengumpulkan 12 poin sedangkan PSMS Medan sudah 8 poin.
Berita Terkait
-
Liga 2: PSMS Matangkan Persiapan Jelang Jamu Sriwijaya FC
-
Dapat Dua Kali Sanksi, Manajemen Sriwijaya FC Minta Penggemar Lebih Bijak
-
Satgas Anti Mafia Bola Siap Usut Dugaan Kecurangan Wasit di Laga Sriwijaya FC vs Semen Padang
-
Wasit Laga Sriwijaya FC vs Semen Padang Dinilai Berat Sebelah, Mertua Pratama Arhan Lapor PT LIB
-
Stadion GSJ Dijamin Siap Jadi Venue Timnas Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton