SuaraSumsel.id - Joko Widodo atau Jokowi melakukan kunjungan kerja atau kunker ke Sumatera Selatan (Sumsel), Kamis (26/10/2023). Salah satunya agenda dalam Kunker tersebut adalah meresmikan jalan tol Indralaya-Prabumulih.
Dalam peresmian jalan tol Indralaya-Prabumulih, Jokowi berupaya membandingkan pembangunan infrastuktur jalan dan jembatan di Indonesia dengan negara Cina. Dia menyebutkan laju pembangunan iinfrastuktur mempengaruhi daya saing bagi sebuah bangsa.
"Sebagai perbandingan 2040 km jalan tol yang baru sedangkan yang lama sekitar 780 km," ujar Jokowi dalam kata sambutannya.
Jokowi mengungkapkan di Pulau Sumatera bakal dibangun sepanjang 2800 kilometer (Km) jalan tol, dengan koridor utama 1.800 Km. Panjang jalan tol ini bakal mempengaruhi percepatan mobilitas barang dan jasa, termasuk daya saing daerah.
Baca Juga: Kunker Jokowi ke Sumsel, Jalan Tol Palindra Indralaya Ditutup 12 Jam Besok
"Percepatan ini akan mempengaruhi daya saing kita, kompotetif kita" katanya.
Presiden ketujuh ini mengungkapkan saat bertemu dengan tokoh masyarakat dan agama di Palembang, juga dibahas mengenai waktu tempuh Palembang ke Lampung.
"Dahulu, Palembang ke lampung memakan waktu 10-12 jam namun sekarang sudah 3,5 jam. Sudah bisa terjadi percepatan yang sangat luar biasa," ucap Jokowi.
Jokowi pun berupaya membandingkan panjang jalan tol yang dimiliki Indonesia dengan Cina. Di mana di negera tirai bambu tersebut sudah memiliki sekitar 280.000 km jalan tol.
Sementara jika Indonesia baru memiliki sekitar 2800 km.
Baca Juga: 3.382 Personel Polri dan TNI Diturunkan Dalam Pengamanan Kunker Jokowi di Sumsel
"RRC punya 280.000 jalan tol , yang sangat jauh dari daya saing," ujar Jokowi.
Dia pun berharap agar bisa bersaing dnegan negara lain bisa diperboleh maka diperlukan infrastuktur yang mendukung.
Pembiayaan biasa berasal secara paralel dari APBN, APBD dan nasional, "Jalan tol indralaya-tol, prabumulih telah selesai dan segera diopreasionalkan. Dibangun sejak 2019, dilakukan sejauh 24,5 km telah selesai dan segera dioperasional dengan nilai investasi mencapai Rp 12,6 triliun. Medan pengerjaan disini memang beda seperti di Sumut," sambung Jokowi.
Nilai investasi di jalan tol Indraya-Prabumulih sangat besar tersebut diharapkan bisa terhubunga dengan pusat kawasan seperti halnya pertanian, wisata, industri agar kemudian bisa bermanfaat besar bagi masyarakat.
"Dengan mengucapkan bismillahirohmanirohim, saya resmikan jalan tol dan fly over Patih Galung," ucap Jokowi meresmikan.
Jokowi menghabiskan waktu kunker di Palembang selama dua hari, mulai Kamis (26/10/2023) sampai Jumat (27/10/2023)
Beberapa kunker dilakukan di pasar tradisional, SMK negeri 2 Palembang sekaligus peresmian instalansi pengelolaan limbah (IPAL).
Berita Terkait
-
Jamin Prabowo Tak Langgar Aturan jika Ganti Capim KPK Bentukan Jokowi, Mahfud MD: Persoalannya Presiden Mau atau Tidak
-
PDIP Endus Dugaan Jokowi Cawe-cawe di Pilkada 2024 Libatkan Oknum Kapolda
-
Beres Sowan ke Jokowi dan SBY, Prabowo Niat Temui Megawati
-
Ogah Bongkar Ulang Capim KPK, Prabowo Ternyata Ikut Pilihan Jokowi
-
Sebut Kasus Seperti Tom Lembong Bakal Bermunculan, Rocky Gerung Ungkit Nama Jokowi
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi