SuaraSumsel.id - Seorang pria di bengkulu berinisial VF (26) resmi ditahan pihak berwajib usai dirinya dilaporkan melecehkan mertua dan adik ipar. Diduga aksinya ini ia lakukan karena kecanduan menonton film dewasa.
Kejadian ini terjadi di Kecamatan Bermani Ulu, Kabupaten Rejang Lebong, Provinsi Bengkulu. Dirinya diketahui merupakan pelaku pelecehan seksual kepada dua korban yaitu adik ipar dan mertua.
Kronologi kejadian ini menyebut bahwa pelaku pada Sabtu (7/10/2023) merekam sang ibu mertua yang sedang mandi. Aksinya ketahuan ketika ibu mertuanya melihat ada HP yang sedang merekam dirinya dari luar ventilasi kamar mandi.
Sang ibu mertua lalu berteriak dari dalam kamar mandi. Namun saat ia keluar dari kamar mandi, pelaku sudah meninggalkan lokasi kejadian. Ibu mertua lalu menceritakan hal ini kepada sang suami.
Cerita ibu mertua ini rupanya membuat adik ipar pelaku yang masih berusia 9 tahun menangis histeris. Dirinya lalu mengaku sempat dicabuli oleh VF sebanyak dua kali pada bulan Juli dan Agustus 2023 lalu.
Kejadian tersebut langsung saja dilaporkan oleh keluarga kepada pihak berwajib. Pelaku kemudian diamankan oleh Polsek Bermani Ulu untuk diperiksa nantinya.
Dalam pemeriksaan yang sudah berlangsung, pelaku mengaku senang menonton film dewasa asal Jepang. Dirinya lalu mengalami kecanduan film porno ketika sang istri hamil dan melahirkan.
Polsek Bermani Ulu mengaku akan segera melakukan pendampingan untuk adik ipar yang menjadi korban dalam kasus ini. Pasalnya, adik ipar pelaku ini masih di bawah umur dan duduk di kelas 3 SD.
Baca Juga: Menantu Bermesraan dengan Pria Lain, Mertua di Pamekasan Meradang Keluarkan Celurit
Berita Terkait
-
Heboh Curhat Wanita ke Hanan Attaki Dicerai Suami Gegara Mertua, Jawaban Sang Ustaz Bikin Adem
-
Sentuhan Betrand Peto Kepada Sarwendah Jadi Sorotan, Termasuk Physical Touch atau Pelecehan Seksual?
-
Bule AS yang Bunuh Mertua di Banjar Jalani Reka Adegan, Polisi Beberkan Fakta Lain Soal Pelaku
-
Disebut Gentleman, Pratama Arhan Kedapatan Bawakan Tas Branded Ibu Mertua di Jepang
-
Antar Pratama Arhan Kembali ke Jepang, Ibu Azizah Salsha Dijuluki Mertua Idaman: Kayak Anak Sendiri
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 5 Pilihan HP Snapdragon Murah RAM Besar, Harga Mulai Rp 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
10 Pilihan Mobil Bekas untuk Keluarga Muda dengan Cicilan di Bawah Rp 3 Juta
-
Tingkatkan Produktivitas & Efisiensi Layanan, BRI Konsisten Lakukan Business Process Reeingineering
-
Cek Fakta: Viral Video Cak Imin Bicara Pemutihan Utang BPJS, Benarkah?
-
Cek Fakta: Viral Isu Menkeu Purbaya Curiga Permainan Bunga Rp285,6 Triliun Bikin TPG Telat
-
Semen Baturaja Sabet 3 Penghargaan GRC 2025, Bukti Tata Kelola dan Kepemimpinan Unggul